Channel9.id – Jakarta. Sebanyak 28 karyawan Google dipecat lantaran melakukan aksi protes terhadap langkah perusahaannya yang bekerja sama dengan Israel. Aksi protes dengan cara menduduki dua kantornya di New York dan California itu juga berimbas pada penangkapan 9 karyawan pada Selasa (16/4/2024). Dilansir dari CNBC Internasional, pemecatan terhadap 28 karyawan itu terungkap dalam memo internal […]
Tag: Google
Tidak Mau Kalah, Google Uji Coba AI di Mesin Pencarinya
Channel9.id-Jakarta. Menyusul perkembangan aplikasi kecerdasan buatan (AI), Google sedang lakukan uji coba model perangkat lunak kecerdasan buatannya. Bulan lalu, Google telah mengumumkan akan meluncurkan perangkat lunak berbasis AI yang akan terintegrasi dengan layanan khasnya, mesin pencari (search engine). Perbedaan utamanya dengan perangkat lunak AI yang terkenal, ChatGpt besutan Open AI yang didukung oleh Microsoft, Google […]
Fitur AI Gmail Bantu Pengguna Tulis Email
Channel9.id. Gmail bakal kedatangan fitur baru nan canggih berbasis kecerdasan buatan (AI). Fitur ini bakal membantu pengguna untuk menuliskan seluruh email, menurut Google di acara keynote I/O 2023 pada Rabu (10/5). Fitur itu—yang kemudian disebut “help me write”—pada dasarnya merupakan perluasan dari fitur membalas otomatis dan teks generatif yang sudah digunakan Google di Gmail. Saat […]
Google Bakal Tampilkan Konteks Gambar di Pencarian Gambar
Channel9.id. Google kini menambahkan sejumlah fitur baru ke pencarian gambarnya untuk mempermudah memastikan konten mana yang sudah diubah atau diedit. Pembaruan ini disampaikan oleh Google sendiri pada keynote I/O 2023, Rabu (10/5). Ke depannya, foto yang muncul di hasil pencarian akan disertakan opsi “tentang gambar ini”. Opsi ini akan memberi tahu pengguna saat gambar dan […]
Bisa Bikin Musik Pakai AI, Google Buka Fitur Text-to-Music ke Publik
Channel9.id. Musik yang dihasilkan oleh teknologi berbasis kecerdasan buatan (AI) mendapat sorotan belakangan ini. Adapun Google sekarang mencoba merambah ke ruang itu dengan membuka akses ke fitur AI text-to-music miliknya, MusicLM. Google merinci kinerja sistem itu pada Januari lalu, ketika pihaknya merilis hasil penelitian tentang MusicLM. Pada saat itu, Google mengaku tak akan membuka akses […]
AI Google Bantu Pengiklan Perluas Kampanye Iklan
Channel9.id. Perusahaan yang berlangganan layanan iklan di Google bakal bisa menggunakan alat berbasis kecerdasan buatan (AI) untuk membuat kampanye iklan. Dilansir dari Financial Times, teknologi AI itu sama dengan yang digunakan di chatbot Google, Bard. Google menggabungkan AI tersebut ke dalam program Performance Max, yang memungkinkan pelanggan menentukan di mana iklan mereka harus dijalankan dan […]
Google Mau Bikin Mesin Pencari Berbasis AI
Channel9.id. Google mau menyaingi Microsoft dan OpenAI dengan mengembangkan mesin pencari berbasis kecerdasan buatan (AI). Google ingin menawarkan “pengalaman yang jauh lebih personal,” menuru TechCrunch. Untuk mewujudkan ini, Google mengembangan sejumlah fitur berbasis AI di mesin pencarinya, dengan kode “Magi”. Adapun fitur yang dikembangkan Google termasuk chatbot yang bisa menjawab pertanyaan mengenai rekayasa software dan […]
Google Larang Aplikasi Pinjol Akses Kontak Hingga Foto Pengguna, Kenapa?
Channel9.id-Jakarta. Google akan membatasi kemampuan aplikasi pinjaman online mengakses data sensitif seperti foto, video, lokasi, dan kontak serta log panggilan. Langkah ini diambil sebagai respons terhadap meningkatnya aksi pelecehan kepada peminjam. Google mengumumkan pembaruan kebijakan “Personal Loans” atau Pinjaman Pribadi itu pada pekan lalu, dilansir dari TechCrunch. Adapun perubahan ini akan berlaku per 31 Mei […]
Google Bakal Hadirkan AI Gaya ChatGPT di Fitur Pencariannya
Channel9.id. Google akan menambahkan kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) ke fitur Pencarian. Hal ini diumumkan oleh CEO Google Sundar Pichai, dilansir dari Wall Street Journal, Jumat (7/4). “Apakah pengguna bisa mengajukan pertanyaan ke Google dan menggunakan LLM (model bahasa besar) di fitur pencarian? Tentu saja,” ujar Pichai. Ini merupakan pertama kalinya Google mengumumkan perubahan itu secara […]
Google Akan Memakai Bahan Daur Ulang Untuk Produk Hardware
Channel9.id-Jakarta. Google adalah salah satu perusahaan yang bergerak di bidang teknologi terbesar di dunia. Google berencana akan menggunakan bahan daur ulang untuk semua produk hardware yang diproduksinya pada tahun 2022. Produk Google saat ini termasuk perangkat keras seperti Pixel, Pixelbooks, pengeras suara Google Home, Nest, dan aksesoris lainnya akan menggunakan bahan daur ulang. Mengutip Fast […]