Ekbis

Pembebasan Tarif Diharapkan Genjot Ekonomi di Sekitar Suramadu

Channel9.id, Jakarta Jembatan Surabaya-Madura (Suramadu) telah resmi menjadi jalan umum tanpa pengenaan tarif tol. Pembebasan tarif ini diharapkan dapat meningkatkan kegiatan ekonomi masyarakat di sekitarnya. ‎Pembebasan tarif jalan tol Jembatan Suramadu diresmikan secara langsung oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada Sabtu, 27 Oktober 2018, kemarin. Jokowi mengatakan, atas masukan dari berbagai elemen masyarakat, tarif Jalan […]

Ekbis

Hore, Tarif Tol Jembatan Suramadu Gratis Mulai Hari Ini

Channel9.id, Jakarta – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menggratiskan tarif Jembatan Tol Surabaya-Madura (Suramadu) mulai Sabtu (27/10/2018) ini. Fungsi jembatan tersebut saat ini berubah menjadi jalan umum dari semula jalan tol. “Betul (tarif tol Suramadu gratis),” ungkap Direktur Utama Jasa Marga Desi Arryani kepada Channel9.id, Sabtu (27/10/2018). Sementara itu, AVP Corporate Communications Jasa Marga Dwimawan Heru menyatakan, […]