Channel9.id – Makassar. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Suhajar Diantoro mengatakan, reformasi birokrasi merupakan upaya untuk mewujudkan transformasi organisasi pelayanan. Menurutnya, sejalan dengan visi Presiden Joko Widodo, reformasi birokrasi yang salah satunya melalui penyederhanaan birokrasi penting dilakukan. Pasalnya, birokrasi merupakan tulang punggung jalannya pelayanan. Hal itu disampaikan Suhajar dalam Rapat Koordinasi Dalam Rangka […]
Bulan: Juli 2022
Dugaan Kebocoran Informasi, Pengamat: KPK Mudah Dijinakkan
Channel9.id – Jakarta. Peristiwa jemput paksa Bupati Mamberamo Tengah, Ricky Ham Pagawak yang dilakukan KPK gagal karena kebocoran informasi. Patut diduga, kebocoran informasi ini menunjukkan bahwa korupsi birokrasi itu menyeret pihak- pihak lain yang terlibat . “Sekaligus menunjukkan kinerja KPK dari sisi internal ada kelemahan terkait pengendalian dan kegagalan dalam penjemputan tersangka,” kata pengamat dan […]
Sekjen Kemendagri Tegaskan Reformasi Birokrasi Penting bagi Kemajuan Indonesia
Channel9.id – Makassar. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Suhajar Diantoro menegaskan bahwa reformasi birokrasi penting bagi kemajuan Indonesia. Suhajar menyampaikan, reformasi birokrasi menjadi kunci dalam menggerakkan roda pemerintahan agar berjalan maksimal. Reformasi birokrasi membuat Aparatur Sipil Negara (ASN) bisa giat bekerja. Hal ini sejalan dengan lima prioritas agenda pemerintahan Presiden Joko Widodo pada […]
Kemendagri Tegaskan Peran Penting Ormas Dukung Pembangunan di Daerah
Channel9.id – Jakarta. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Suhajar Diantoro menegaskan, keberadaan organisasi masyarakat (ormas) berperan penting dalam mendukung pembangunan di daerah. Hal ini sejalan dengan konsep kolaborasi pentahelix yang salah satunya melibatkan unsur masyarakat dalam melakukan upaya pembangunan. Hal itu disampaikan Suhajar saat memberi arahan sekaligus membuka Rapat Komunikasi Sosial Kemasyarakatan dan […]
TNI Evakuasi Pesawat Tempur T50i Golden Eagle di Blora
Channel9.id-Jakarta. Kepala Dinas Penerangan TNI AU, Marsekal Pertama TNI Indan Gilang, mengatakan TNI Angkatan Udara segera melakukan evakuasi dan pengamanan di lokasi diduga jatuhnya pesawat T-50i Golden Eagle di Blora, Jawa Tengah. Pesawat Skuadron Udara 15 Lanud Iswahjudi, Madiun, Jawa Timur, dilaporkan mengalami kecelakaan saat melakukan latihan night tactical intercept, Senin malam, 18 Juli 2022. […]
Fungsi APBN Berjalan Efektif Menurunkan Kemiskinan
Channel9.id-Jakarta. Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Febrio Kacaribu, mengatakan penurunan tingkat kemiskinan merupakan hal positif. Fungsi APBN dinilai efektif sebagai peredam goncangan alias shock absorber. “Tingkat kemiskinan terus dalam tren menurun di tengah tekanan harga komoditas global, khususnya harga pangan dan energi yang berdampak pada harga-harga domestik dan daya beli masyarakat,” kata Febrio, […]
Kapolri Layak Diapresiasi Atas Ketajaman Analisa Tekait Pencopotan Kadiv Propam
Channel9.id-Jakarta. Kapolri layak diapresiasi atas sikap bijak, tanggungjawab dan berani menonaktifkan Irjen Ferdy Sambo dari jabatan Kadiv Propam Mabes Polri. Menurut Ahli Hukum Pidana Universitas Triksakti, Azmi Syahputra, dalam waktu segera berdasar ketajaman penganalisaan dan mempertimbangkan atensi publik dan pemerintah, langkah ini guna mengusut secara objektif, perkara kematian Brigadir J. “Langkah ini juga menjadi bukti […]
Dirjen Bina Keuda Apresiasi Inovasi Samsat di Sulawesi Utara
Channel9.id – Manado. Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Agus Fatoni mengapresiasi inovasi Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut). Apresiasi tersebut disampaikan Fatoni saat meninjau Samsat Kota Manado, Kamis (14/7/2022). Dalam keterangannya, Fatoni mengatakan peninjauan itu untuk memantau, memonitor, dan mengevaluasi pelayanan Samsat yang ada […]
Irjen Ferdy Sambo Dinonaktifkan dari Kadiv Propam, Ini Penjelasan Lengkap Kapolri
Channel9.id – Jakarta. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo telah menonaktifkan Irjen Ferdy Sambo dari jabatan Kadiv Propam Polri. Penonaktifan ini untuk menjaga komitmen objektivitas, transparansi dan akuntabilitas terkait proses penyelidikan insiden baku tembak di rumah Irjen Ferdy Sambo antara Bharada E dengan Brigadir Yoshua Hutabarat atau Brigadir J, yang menewaskan Brigadir J. Hal ini disampaikan […]
Kronologi Kecelakaan Maut Truk Pertamina Cibubur yang Sebabkan 11 Orang Meninggal Dunia
Channel9.id – Jakarta. Polisi menyatakan, sebanyak 11 orang korban meninggal dunia dalam kecelakaan di Jalan Alternatif Cibubur. Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Kombes M. Latief Usman menjelaskan, truk tangki Pertamina menyeruduk sejumlah mobil dan motor di Jl Alternatif Cibubur, CBD, Bekasi. Truk Pertamina mulanya melaju dari arah Cibubur menuju Cileungsi. Lokasi kecelakaan terjadi di […]