Channel9.id-Jepang. Wakil Duta Besar Republik Indonesia selaku Kuasa Usaha Ad Interim (KUAI) Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo John Tjahjanto Boestami membuka Program Rumah Budaya Indonesia (RBI) KBRI Tokyo bertema “Kopi Indonesia” di Balai Indonesia, pada Sabtu 4 Februari 2023. Program RBI yang bekerja sama dengan Japan Indonesia Association (JAPINDA) ini untuk pertama kalinya digelar […]
Bulan: Februari 2023
Polisi Ringkus 3 Orang, Satu Paket Sabu dan Puluhan Pil Ekstasi Jadi Barang Bukti
Channel9.id – Jakarta. Jajaran kepolisian dari Tim Opsnal Satuan Narkoba Polresta Kota Bukittinggi berhasil membekuk dua pria dan satu wanita yang diduga memakai sekaligus mengedarkan narkoba jenis sabu dan pil ekstasi. Mereka ditangkap di lokasi yang berbeda pada Sabtu (4/2/2023) malam. Kepala Satuan Narkoba Polresta Bukittinggi AKP Syafri mengatakan dua di antara pelaku yang ditangkap […]
Aliansi Akademisi Beberkan lima Alasan Bela Richard Eliezer
Channel9.id – Jakarta. Sejumlah 122 orang akademisi dari berbagai universitas di Indonesia yang tergabung dalam Aliansi Akademisi Indonesia menyampaikan lima butir alasan membela terdakwa kasus dugaan pembunuhan berencana Brigadir J yakni Richard Eliezer. “Aliansi Akademisi Indonesia menyampaikan surat ini menyatakan diri sebagai sahabat pengadilan (amicus curiae) untuk membela saudara Richard Eliezer Pudihang Lumiu,” kata perwakilan […]
Prabowo Puji Kepemimpinan Jokowi, Berani Ambil Keputusan
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto memberikan sambutan dalam perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-15 Partai Gerindra di Kantor DPP Partai Gerindra, Ragunan, Jakarta Selatan pada Senin (6/2). Dalam sambutannya itu, ia mengapresiasi kinerja Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang ia anggap telah berhasil di periode keduanya.
Doa Gerindra, Prabowo Menjadi Presiden Untuk Menolong Rakyat Miskin dan Tertindas
Pembacaan doa pada perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-15 Partai Gerindra dilangsungkan secara khidmat. Doa dipanjatkan untuk memohon agar Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menjadi presiden pada Pilpres 2024 nanti.
Ketum ISNU: Muktamar Internasional Fiqih Peradaban Komitmen NU Terhadap Perdamaian
Channel9.id-Jakarta. Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU), H Ali Masykur Musa memberikan apresiasi kepada PBNU yang menggelar Muktamar Internasional Fiqih Peradaban di Surabaya, Senin, 6 Februari 2023. Kegiatan ini merupakan bukti NU terhadap perdamaian. “Kegiatan ini juga bentuk komitmen mempertahankan perdamaian,” ujar Ali, Senin 6 Februari 2023. Menurut Ali, kegiatan internasional […]
Diperiksa Sebagai Saksi Kasus TPPU, Dito Mahendra Bungkam Saat Keluar Gedung KPK
Channel9.id – Jakarta. Dito Mahendra bungkam usai diperiksa oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai saksi kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang menjerat mantan Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Nurhadi, Senin 6 Februari 2023. Dito menjalani pemeriksaan selama kurang lebih lima jam oleh penyidik KPK. Dito tiba di Gedung Merah Putih KPK sekitar pukul […]
Daftar Terbaru Crazy Rich Indonesia
Channel9.id-Jakarta. Pengusaha batu bara pendiri Bayan Resources Low Tuck Kwong menjadi orang terkaya Indonesia berdasarkan laporan The Real Time Forves Billionaires yang dirilis Senin (6//2/2023). Dari laporan Forbes Real Time Billionaires, terungkap kekayaan pendiri Bayan Resources itu mencapai US$ 26,4 miliar atau sekitar Rp396 triliun. Baca juga: Peraturan Harga Gas Direvisi, Ini Penjelasan Menteri Energi […]
Percepat Realisasi APBD Sejak Awal Tahun, Kemendagri Turun Langsung ke Kota Sorong
Channel9.id-Sorong. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengirimkan tim ke Kota Sorong, Provinsi Papua Barat Daya, untuk melakukan monitoring evaluasi (monev) serta asistensi realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD), Jumat (3/2/2022). Hal ini sebagai upaya percepatan realisasi APBD sejak awal tahun. Baca juga: Sekjen Kemendagri Ingatkan Tantangan Pendidikan Anak Sekolah di Era Teknologi Direktur Jenderal (Dirjen) Bina […]
Syekh Fadhil al-Jailani Tiba di Indonesia untuk Satu Abad NU Meski Diliputi Kesedihan
Channel9.id – Jakarta. Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Ahmad Fahrur Rozi menyambut kedatangan Cucu ke-25 Syekh Abdul Qadir al-Jailani, Syekh Muhammad Fadhil al-Jailani setibanya di Tanah Air dari Turki. Kedatangannya itu disambut Gus Fahrur di lobby Shangri-La Hotel, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (5/2/2023). Lawatannya ke Indonesia kali ini adalah untuk menghadiri puncak acara […]