Channel9.id-Tokyo. Cinta terhadap Indonesia rupanya tak hanya datang dari dalam negeri. Di Jepang, komunitas seni Tokyo Lagu-Lagu Kai (LLK) sudah 54 tahun setia membawakan lagu-lagu Indonesia dalam berbagai festival dan acara budaya. Beranggotakan mantan ekspatriat Jepang yang pernah tinggal di Indonesia, komunitas ini rutin berlatih dan tampil membawakan lagu nasional hingga lagu pop Indonesia. Mereka […]
Hari: 8 Oktober 2025
Belajar dari Finlandia: Makan Siang Gratis sebagai Investasi Masa Depan Bangsa
Oleh: Eva Riana Rusdi* Channel9.id-Jakarta. Kebijakan makan bergizi gratis saat ini menjadi program unggulan Pemerintah Prabowo. Reaksi pertama yang muncul sering kali adalah kekhawatiran soal beban APBN. Namun Finlandia membuktikan hal sebaliknya, program ini bukan pengeluaran yang membebani kas negara, melainkan return investasi sosial dan ekonomi jangka panjang yang terbukti menghasilkan dampak nyata. Sejak tahun […]
Mendagri Tito: Tiga Wamen, Tiga Wilayah, Satu Tujuan Perkuat Daerah
Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian menyambut positif pelantikan Akhmad Wiyagus sebagai Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) III oleh Presiden Prabowo Subianto di Istana Negara, Jakarta, Rabu (8/10/2025). Menurut Tito, kehadiran tiga Wamendagri akan memperkuat kinerja Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dalam menjangkau seluruh daerah di Indonesia. “Bagus menurut saya. Dengan penugasan dari Bapak Presiden ke Kemendagri, berarti […]
Prabowo Resmi Lantik Matius Fakhiri-Aryoko Rumaropen Jadi Gubernur dan Wagub Papua
Channel9.id – Jakarta. Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Matius Fakhiri dan Aryoko Rumaropen sebagai gubernur dan wakil gubernur Papua periode 2025-2030. Pelantikan ini berdasarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 108/P Tahun 2025 tentang Pemberhentian Penjabat Gubernur dan Pengesahan Pengangkatan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Masa Jabatan Tahun 2025-2030. Prosesi pelantikan digelar di Istana Negara, Jakarta, Rabu […]
Prabowo Resmi Lantik Wamenkes Benjamin Paulus dan Wamendagri Akhmad Wiyagus
Channel9.id – Jakarta. Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Benjamin Paulus, seorang dokter spesialis paru, sebagai Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) dan Komjen (Purn) Pol Akhmad Wiyagus sebagai Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri). Prosesi pelantikan ini digelar di Istana Kepresidenan, Rabu (8/10/2025) sore. Keduanya dilantik berdasarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 32/M Tahun 2025 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Wakil Menteri Kabinet Merah […]
Peringati Hari Kesehatan Mental Dunia, Ear Sun Rilis Lagu ‘Lingkaran’
Channel9.id-Jakarta. Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Mental Dunia, Ear Sun merilis lagu berjudul ‘Lingkaran’. Sebuah lagu mencoba memotret fenomena quarter life crisis yang seringkali terasa membebani dan membuat individu merasa terjebak dalam siklus tak berujung. Sebagai musisi yang konsisten mengangkat tema-tema relevan seperti self-love, kesehatan mental, dan isu sosial, langkah Ear Sun ini mempertegas posisinya […]
Ariana Ivy Rilis Buku & Lagu ‘Kuda Ajaib’ Ajak Anak-Anak Indonesia Semangat Berkarya
Channel9.id-Jakarta. Kecil-kecil cabe rawit. Demikian ungkapan yang tepat ditujukan pada diri Ariana Ivy yang di usianya yang masih sangat muda menunjukkan semangat berkarya yang luar biasa dan patut diapresiasi. Ia merilis dua karya sekaligus, yakni buku kedua dan lagu terbarunya yang berjudul ‘Kuda Ajaib (Kita Bisa Apa Saja)’. Ariana Ivy tidak bisa menyembunyikan rasa bahagianya […]
Falcon Pictures Siap Hadirkan Film ‘Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t’
Channel9.id-Jakarta. Falcon Pictures termasuk PH yang cukup produktif dalam memproduksi film-film baru. Kali ini, Falcon Pictures tengah bersiap menghadirkan sekuel waralaba Comic 8 dengan kombinasi antara aksi, politik, komedi, dan horor dalam satu. Disutradarai oleh Fajar Bustomi film terbaru ini dengan judul ‘Comic 8 Revolution: Santet K4bin3t’ menjadi proyek Falcon Pictures kembali menghidupkan semangat revolusi […]
Madani Fest 2025 Siap Digelar, Sorot Isu Kemanusian di Palestina & Plato Sahel
Channel9.id-Jakarta. Lagi, sebuah festival film digelar. Kali ini, Madani International Film Festival (Madani Fest) 2025 yang mengangkat isu kemanusiaan, utamanya menyorot genosida yang terjadi di Palestina dan kesadaran tentang dekolonisasi di Plato Sahel, Afrika. Direktur Festival Ahmad Rifki menyampaikan bahwa Madani Fest edisi ke-8 mengangkat tema ‘Misykat’ untuk merespons banyaknya tragedi yang digambarkan serupa “awan […]
Cadangan Devisa Turun Tiga Bulan Beruntun, BI dan Pemerintah Klaim Masih Aman
Channel9.id, Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat cadangan devisa Indonesia turun menjadi US$148,7 miliar pada akhir September 2025. Angka ini melanjutkan tren penurunan selama tiga bulan berturut-turut dari US$152,6 miliar pada Juni, US$152 miliar pada Juli, dan US$150,7 miliar pada Agustus. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menilai penurunan tersebut bukan hal yang perlu dikhawatirkan. Ia […]