Channel9.id – Bogor. Bea Cukai Jawa Barat mengingatkan ancaman hukuman terkait peredaran rokok ilegal. Bea Cukai menegaskan, ancaman pidana berlaku bagi para produsen, penjual, hingga konsumen rokok ilegal. “Sesuai Pasal 54 Undang-Undang Bea Cukai bahwa yang mengedarkan, menimbun, membeli, bahkan konsumsi rokok ilegal itu dikenakan sanksi tindak pidana hukuman penjara paling lama 5 tahun atau […]
Hari: 21 Oktober 2025
Koalisi Sipil Kritik Vonis Seumur Hidup Eks TNI Penembok Bos Rental Mobil yang Dianulir
Channel9.id – Jakarta. Koalisi Masyarakat Sipil untuk Reformasi Sektor Keamanan menyesalkan putusan Mahkamah Agung (MA) yang menurunkan hukuman terhadap dua mantan prajurit TNI AL, Bambang Apri Atmojo dan Akbar Adli, dari seumur hidup menjadi 15 tahun penjara. Putusan terkait kasus penembakan bos rental mobil bernama Ilyas Abdurrahman yang diambil pada 2 September 2025 itu dinilai […]
Dodit Mulyanto Jatuh Cinta Film ‘Maju Serem Mundur Horor’ Karena Karakter Nyentriknya
Channel9.id-Jakarta. Sebuah film tak hanya hiburan semata, tapi bisa juga menyampaikan pesan. Demikian dengan Dodit Mulyanto, komika yang kini banyak main film, yang merasa ia mendapatkan sesuatu untuk masa depan dirinya dengan karakter nyentrik yang diperankannya sebagai Bowo. “Saya berperan menjadi kameraman dalam film ini, “ kata Dodit Mulyanto saat press conference seusai press screening […]
Prinsa Mandagie Rilis Lagu ‘Kembali ke Aku’ tentang Refleksi Diri dalam Cinta dan Hubungan
Channel9.id-Jakarta. Sebuah lagu tak hanya hiburan semata, tapi bisa juga menjadi refleksi diri dalam merenungkan arti cinta dan menjalani hubungan. Demikian dengan Prinsa Mandagie yang merilis lagu terbarunya berjudul ‘Kembali ke Aku’. Lewat lagu barunya itu, Prinsa menemukan jawaban bahwa yang terpenting dalam perjalanan hidup dan cinta adalah menghargai dan memilih diri sendiri. Lagu ‘Kembali […]
Eks Kapolres Ngada Divonis 19 Tahun Penjara di Kasus Pencabulan Anak
Channel9.id – Kupang. Mantan Kapolres Ngada, AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja, divonis 19 tahun penjara oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT). AKBP Fajar dinyatakan terbukti bersalah melakukan kekerasan seksual terhadap tiga anak perempuan. “Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 19 tahun,” kata Ketua Majelis Hakim A. […]
Tantangan Niken Anjani Perankan Ibu Hamil di Film ‘Keadilan: The Verdict’
Channel9.id-Jakarta. Membintangi sebuah film tentu ada tantangannya tersendiri. Apalagi peran ibu hamil. Demikian dengan aktris Niken Anjani mengungkap tantangannya dalam memerankan ibu hamil di film terbaru yang dibintangi dengan judul ‘Keadilan : The Verdict’. Dalam film tersebut, artis yang mengawali kariernya sebagai semifinalis dari pemilihan model majalah Kawanku pada 2004 ini memerankan karakter Nina, seorang […]
Tiara Andini Resmi Luncurkan Album ‘Edelweiss’ Tandai Kematangannya sebagai Musisi
Channel9.id-Jakarta. Tiara Anugrah Eka Setyo Andini yang dikenal Tiara Andini termasuk penyanyi pendatang baru yang cukup produktif berkarya musik. Pada awal kariernya di industri musik, ia telah mendapatkan penghargaan sebagai “Pendatang Baru Terbaik-Terbaik” dari Anugerah Musik Indonesia (AMI) serta “Best New Asian Artist Indonesia” dari Mnet Asian Music Awards. Perempuan kelahiran Jember, 23 September 2001 […]
Dugaan Kebocoran Anggaran di PT JOE, CBA Minta Auditor Negara Lakukan Audit
Channel9.id – Jakarta. Lembaga pengawasan anggaran Center for Budget Analysis (CBA) mendesak auditor negara untuk segera melakukan audit menyeluruh terhadap dugaan kebocoran anggaran pada PT Jakarta OSES Energi (PT JOE), anak perusahaan PT Jakarta Propertindo (JakPro) yang memiliki Participating Interest (PI) sebesar 10 persen di Wilayah Kerja (WK) Offshore-South East Sumatra (OSES). Wilayah kerja migas […]
DNIKS: Program Bioethanol E5–E10 Belum Realistis Tanpa Revitalisasi Industri
Channel9.id-Jakarta. Dewan Nasional Indonesia untuk Kesejahteraan Sosial (DNIKS) menilai rencana pemerintah memperluas program energi hijau dari biodiesel (B30) ke bahan bakar bioethanol E5 hingga E10 perlu dikawal dengan pendekatan yang lebih realistis. Wakil Ketua Umum DNIKS Rudi Andries menyebut kapasitas produksi nasional bioethanol baru sekitar 300 ribu kiloliter per tahun, padahal kebutuhan untuk program E5–E10 […]
Prabowo Minta Biaya Haji Terus Turun: Waktu Tunggu Kurang dari 26 Tahun
Channel9.id – Jakarta. Presiden Prabowo Subianto berjanji akan terus memangkas biaya dan waktu tunggu ibadah haji bagi jemaah haji Indonesia. “Saya minta biaya haji harus terus turun. Bisa dengan efisiensi dan pelaksanaan yang bersih,” kata Prabowo saat memberikan pengantar Sidang Kabinet Paripurna (SKP) di Istana Negara, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (20/10). Agenda sidang ini bertepatan dengan […]











