Hukum

Polisi Tangkap Preman Pemalak Kafe Ucok Baba di Depok

Channel9.id – Jakarta. Tim Jaguar Polres Metro Depok menangkap seorang preman yang melakukan pemalakan terhadap kafe milik artis Ucok Baba di Cipayung, Depok. “Di tempatnya bang Ucok ada sebuah keributan, seseorang diduga preman minta uang sama bang Ucok,” kata Kepala Tim Jaguar Polres Metro Depok Iptu Winam Agus, Kamis 12 Agustus 2021. Winam menyampaikan, penangkapan […]

Hot Topic

Program Vaksinasi Merdeka Polri Tembus 1 Juta Dosis

Channel9.id – Jakarta. Kasatgas Vaksinasi Merdeka Kombes Herukoco menyampaikan, sebanyak 1.022.053 Orang telah mengikuti program vaksinasi pada 1-10 Agustus 2021. Untuk DKI Jakarta telah mencapai angka 8.630.089 orang atau 96,5 % dari target yang ditetapkan Kementerian Kesehatan sebesar 8.941.211 orang. “Total kami telah melaksanakan percepatan vaksinasi di wilayah hukum Polda Metro Jaya meliputi wilayah DKI […]

Hot Topic

Tiga Jenderal TNI/Polri Pimpin Pengejaran DPO MIT Poso

Channel9.id – Jakarta. Tiga jenderal dari TNI dan Polri memimpin langsung pengejaran terhadap enam DPO teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) di Poso, Sulawesi Tengah. Wakasatgas Humas Ops Madago Raya AKBP Bronto Budiyono menyebutkan, tiga jenderal tersebut adalah Kapolda Sulteng Irjen Abdul Rakhman Baso yang menjadi Penanggung Jawab Kendali Operasi (PJKO), Brigjen Reza Arief Dewanto selaku […]

Lifestyle & Sport

Korea dan Macau Open 2021 Dibatalkan

Channel9.id – Jakarta. Korea Open 2021 yang dijadwalkan berlangsung 31 Agustus hingga 5 September 2021 terpaksa batal digelar tahun ini. Pembatalan karena pandemi Covid-19 masih mewabah di beberapa negara. Selain Korea Open, Macau Open yang direncakan digelar 2 hingga 7 November 2021 juga dibatalkan. Meski begitu, Federasi Badminton Dunia (BWF) mengakui akan berkomitmen penuh untuk bisa […]

Lifestyle & Sport

Pameran Foto Jurnalistik “Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh” di Mal Central Park

Channel9.id – Jakarta. Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres), Heru Budi Hartono, secara resmi membuka Pameran Foto Indonesia Tangguh Indonesia Tumbuh yang digelar di Mal Central Park, Jakarta, pada Rabu, 11 Agustus 2021. Tahun ini merupakan tahun ketiga sejak tahun 2019 para pewarta foto di Indonesia menampilkan hasil karya foto jurnalistik terbaik mereka. “Hari ini tanggal 11 […]

Politik

Wakil Ketua DPR Sayangkan Pembagian Beras Tidak Layak Konsumsi di Jakbar

Channel9.id – Jakarta. Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel merespons adanya bantuan beras tidak layak konsumsi untuk sejumlah warga di Jakarta Barat. Seharusnya pembagian beras untuk warga memperhatikan proses distribusi dari hulu hingga hilir sehingga kualitasnya terjaga. “Ya kita menyayangkan bahwa adanya beras-beras tersebut. Mungkin itu beras yang sudah lama,” kata Rachmat Gobel, Rabu 11 […]

Hot Topic

Penyekatan PPKM Dihapus, Polda Metro Jaya Berlakukan Ganjil Genap

Channel9.id – Jakarta. Polda Metro Jaya memberlakukan aturan ganjil genap di sejumlah lokasi DKI Jakarta, sebagai ganti dihapusnya penyekatan PPKM. Pemberlakuan ini berlangsung dari Kamis 12 Agustus sampai dengan Senin 16 Agustus 2021. Adapun untuk lokasi peraturan ganjil genap akan dilakukan di delapan ruas utama di Ibu Kota, yaitu Jl. Jenderal Sudirman, Jl. MH Thamrin, […]

Nasional

Polda Jateng Bantu Biaya Pendidikan 333 Anak Yatim Piatu Terdampak Covid-19

Channel9.id – Jakarta. Polda Jawa Tengah (Jateng) membantu ratusan anak yatim piatu yang kehilangan orang tua akibat Covid-19. Melalui program Aku Sedulurmu, Polda Jateng akan membantu ratusan anak itu dalam biaya pendidikan dari Sekolah Dasar (SD) hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) di luar tanggungan pemerintah. “Selain biaya sekolah, biaya lainnya seperti seragam, sepatu, peralatan sekolah […]

Pemerintah Maksimalkan Upaya Pengendalian Pandemi Covid-19
Nasional

Pemerintah Maksimalkan Upaya Pengendalian Pandemi Covid-19

Channel9.id – Jakarta. Presiden Joko Widodo telah memberikan arahan bahwa masyarakat Indonesia harus bisa beradaptasi dengan COVID-19. Bahkan, COVID-19 berpeluang akan hidup berdampingan dengan masyarakat Indonesia dalam jangka waktu yang tidak sebentar. Baca juga: PPKM Diperpanjang, Anggota DPR: Jangan Lengah Meski Kasus Covid-19 Menurun Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito mengatakan bahwa Indonesia tengah menyiapkan […]