Beras oplosan
Ekbis Hot Topic

Stok Pangan Mencukupi Menjelang Ramadan

Channel9.id-Jakarta. Kepala Satgas Pangan (Kasatgas) Polri, Irjen Pol Helmy Santika, mengatakan stok kebutuhan bahan pokok secara nasional mencukupi menjelang bulan puasa Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri 2022. “Secara umum stok kebutuhan bahan pokok itu cukup, baik itu beras, gula, daging sapi, daging ayam, telur, minyak dan sebagainya,” kata dia. Jajaran Polri dan jajaran Satgas […]

Ekonomi yg tumbuh
Ekbis Hot Topic

Kejar Negara Berpenghasilan Tinggi, Bappenas: Ekonomi Tumbuh Minimal 6 Persen

Channel9.id-Jakarta. Deputi Bidang Ekonomi Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Amalia Adininggar Widyasanti, mengatakan ekonomi Indonesia harus tumbuh minimal enam persen setiap tahun agar dapat menjadi negara berpenghasilan tinggi (high income country). Pertumbuhan ekonomi tersebut mungkin saja terjadi, khususnya pasca pandemi covid-19. Saat ini, pemerintah juga sedang mengejar target pertumbuhan ekonomi 6-7 persen agar keluar dari […]

Ekbis Hot Topic

PLTA Poso dan Malea Dukung Transisi Energi ke Baru Terbarukan

Channel9.id-Jakarta. Presiden Joko Widodo  meresmikan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Poso Energy yang berkapasitas 515 megawatt (MW) di Poso, Sulawesi Tengah, dan PLTA Malea Energy dengan kapasitas 90 MW di Tana Toraja, Sulawesi Selatan. Kehadiran PLTA, maka akan mendukung proses transisi penggunaan energi dari fosil ke energi hijau atau baru dan terbarukan (EBT). “Kami tahu sekarang […]

Cadang minyak
Ekbis Hot Topic

BUMD Riau Terima 10 Persen Hak Kelola Blok Siak

Channel9.id-Jakarta. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral menyetujui pengalihan participating interest (PI) atau hak kelola sebesar 10 persen Blok Siak kepada Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Riau Petroleum Siak. SKK Migas telah menyampaikan persetujuan itu kepada Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) PT Pertamina Hulu Energi serta pemerintah Provinsi Riau agar proses transisi itu dapat […]

Hot Topic Nasional

Pemerintah Mengusulkan Usia Pensiun Semua Prajurit TNI menjadi 58 Tahun

Channel9.id-Jakarta. Direktur Jenderal Strategi Pertahanan Kementerian Pertahanan Mayor Jenderal TNI Rodon Pedrason mengungkapkan gugatan mengenai pengaturan usia pensiun TNI mempunyai substansi yang sama dengan usulan pemerintah. Dia menjelaskan pemerintah telah mengusulkan Rancangan Undang-undang (RUU) perubahan atas Undang-undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI yang telah dituangkan dalam naskah akademik. Bahwa berdasarkan naskah akademik RUU tentang […]

Ekbis Hot Topic

Jokowi Sebut Dana Perlindungan Sosial Capai Rp 186,6 Triliun

Channel9.id-Jakarta. Presiden Joko Widodo  menyampaikan Indonesia telah menyalurkan bantuan perlindungan sosial (perlinsos) hingga Rp186,64 triliun untuk meringankan beban masyarakat termasuk para pekerja akibat pandemi Covid-19. “Bantuan yang diberikan Program Keluarga Harapan, Kartu Sembako, Bantuan Sosial Tunai hingga subsidi listrik,” ujarnya dalam sambutannya pada ILO Global Forum for a Human-Centred Recovery from the Covid-19, Rabu, 23 […]

Dampak Insentif Pajak, Penjualan Mobil April Melonjak 227 Persen
Ekbis Hot Topic

Pengembangan Energi Baru Terbarukan Tumbuh Positif

Channel9.id-Jakarta. Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2021 tak lepas dari dorongan positif  industri energi baru dan terbarukan (EBT). “PDB riil Indonesia sudah melewati level prapandemi, sudah masuk pada negara berpendapatan menengah ke atas dan dorongan positif juga datang dari sektor usaha terkait EBT,” kata dia, Rabu, 23 Februari 2022. Pemerintah […]

Bahlil minta pertamina
Ekbis Hot Topic

Pertamina Manfaatkan Energi Surya di 1.000 SPBU

Channel9.id-Jakarta. PT Pertamina (Persero) menargetkan sebanyak 1.000 stasiun pengisian bahan bakar umum atau SPBU akan menggunakan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) atap guna mendukung program transisi energi di Indonesia.  Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati dalam keterangan di Jakarta, mengatakan pihaknya kini telah memiliki 143 SPBU yang berstatus green energy station (GES) menggunakan listrik tenaga surya. […]

Pupuk Indonesia dan Pertamina Kembangkan Hidrogen Hijau dengan Mitsubishi
Ekbis Hot Topic

Tiga BUMN Kolaborasi Bangun Industri Hijau

Channel9.id-Jakarta. Tiga Badan Usaha Milik Negara (BUMN) berkolaborasi membangun kluster industri hijau di Indonesia yang akan mengutamakan efisiensi dan efektivitas sumber daya berkelanjutan. Tiga perusahaan negara, PT PLN (Persero), PT Pertamina (Persero), dan PT Pupuk Indonesia (Persero). “Kami berharap melalui perjanjian kerja sama yang hari ini ditandatangani menjadi momentum untuk merealisasikan green industry cluster,” kata […]

Ekbis Hot Topic

Penyaluran Kredit Perbankan Tumbuh 5,5 Persen selama Januari

Channel9.id-Jakarta. Bank Indonesia  mencatat penyaluran kredit perbankan pada Januari 2022 tumbuh 5,5 persen dibandingkan periode sama 2021 (year-on-year/yoy) menjadi Rp5.700 triliun. Angka ini lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan pada Desember 2021, yang 4,9 persen (yoy). Direktur Eksekutif Kepala Departemen Komunikasi BI Erwin Haryono, mengatakan terdapat akselerasi penyaluran kredit kepada korporasi sebesar 5,4 persen (yoy) pada Januari […]