Dor ! Buronan Tewas, Polisi Penembak Diperiksa Divisi Propam
Hot Topic Hukum

Dor! Polisi Gorontalo Tembak Mati Warga, Lantaran Diserang Pakai Parang

Channel9.id – Jakarta. Anggota Polresta Gorontalo menembak mati Pria berinisial MH (47) setelah terluka akiabt senjata tajam. Polisi menyebut bahwa peristiwa ini berawal dari laporan mengenai tingkah laku MH yang meresahkan warga. Kapolresta Gorontalo Kota Kombes Ade Permana terpaksa melepaskan tembakan ke MH yang menyerang petugas kepolisian menggunakan senjata tajam. Kejadian ini terjadi di Kelurahan […]

Hot Topic Nasional

Lima Hari Kebakaran Bromo Gegara Flare Belum Usai, 200 Hektare Lahan Hangus

Channel9.id – Jakarta. Blok Savana Lembah Watangan atau Bukit Teletubbies Gunung Bromo masih mengalami kebakaran usai dipicu api flare pengunjung yang melakukan aktivitas prewedding. Meski kebakaran sudah masuk hari kelima sejak Rabu (6/9/2023), api yang menyambar rumput kering savana masih belum dapat ditaklukkan. Dalam rekaman video yang beredar di media sosial Twitter (kini X) Minggu […]

Hot Topic Internasional

Presiden Jokowi dan PM Meloni Bahas Kerja Sama dan Investasi Indonesia-Italia

Channel9.id – New Delhi. Presiden Joko Widodo dan Perdana Menteri (PM) Italia Giorgia Meloni membahas sejumlah kerja sama dan investasi Italia di Indonesia dalam pertemuan bilateral antarkedua negara yang digelar di Bharat Mandapam, IECC, Pragati Maidan, New Delhi, India, pada Minggu, 10 September 2023. Dalam bidang investasi, Presiden Jokowi menyambut baik peningkatan investasi oleh Italia […]

Hot Topic Internasional

Presiden Jokowi Harap Beberapa Kesepakatan dengan Prancis Dapat Segera Terwujud

Channel9.id – New Delhi. Presiden Joko Widodo mengapresiasi investasi Prancis pada sektor strategis di Indonesia. Hal tersebut disampaikan oleh Presiden Jokowi dalam pertemuan bilateral dengan Presiden Republik Prancis Emmanuel Macron yang digelar di Bharat Mandapam, IECC, Pragati Maidan, New Delhi, India, pada Sabtu, 9 September 2023. “(Terkait) investasi di sektor strategis saya menghargai Dubes Prancis […]

Hot Topic Internasional

Presiden Jokowi Serukan Kesetaraan Demi Menciptakan Kehidupan yang Damai

Channel9.id – New Delhi. Presiden Joko Widodo mengikuti sesi kedua Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 India pada Sabtu, 9 September 2023, yang digelar di Bharat Mandapam, IECC, Pragati Maidan, New Delhi, India, Sabtu (9/9/2023). Dalam sesi yang mengangkat topik dengan tema “One Family”, Presiden Jokowi menuturkan bahwa Indonesia berharap agar dunia menjadi satu keluarga besar […]

Hot Topic Nasional

Tujuh Kendaraan Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ Gegara Anggota TNI Lawan Arah

Channel9.id – Jakarta. Anggota TNI berinisial GDW (29) melawan arah di Tol Layang Mohammed bin Zayed (MBZ), Sabtu (9/9/2023) pagi, sehingga menyebabkan kecelakaan beruntun yang melibatkan 7 kendaraan. Saat ini, GDW sudah diamankan Pomdam Jaya Kepala Unit Penegakkan Hukum (Kanit Gakkum) Satlantas Polres Metro Bekasi Inspektur Satu (Iptu) Carmin menjelaskan kecelakaan terjadi sekitar pukul 05.30 […]

Hot Topic Lifestyle & Sport

Timnas Indonesia U-23 Pesta Gol 9-0 ke Gawang Chinese Taipei

Channel9.id – Jakarta. Timnas Indonesia U-23 meraih kemenangan besar melawan Chinese Taipei U-23 dalam laga grup K kualifikasi Piala Asia U-23 2024. Garuda Muda menghujani 9 gol tanpa balas ke gawang lawan. Pertandingan Indonesia U-23 vs Taiwan U-23 digelar di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (9/9/2023) malam WIB. Indonesia sudah unggul 5-0 di babak pertama. Indonesia […]

Hot Topic Internasional

Jokowi Pimpin Pertemuan MIKTA Leaders’ Gathering Ke-1, Ajak Kolaborasi Hadapi Tantangan Global

Channel9.id – New Delhi. Presiden Joko Widodo (Jokowi) memimpin pertemuan MIKTA Leaders’ Gathering ke-1 yang diselenggarakan di Bharat Mandapam, IECC, Pragati Maidan, New Delhi, India, Sabtu (9/9/2023). Dalam pertemuan tersebut, Presiden Jokowi menekankan bahwa tantangan global yang sangat rumit pada saat ini harus dihadapi dengan kolaborasi dan kerja sama antarnegara. “Kita paham, tantangan global saat […]

Hot Topic Internasional

Presiden Jokowi Ajak Para Pemimpin Dunia Lindungi Bumi di Sesi Pertama KTT G20 India

Channelo.id – New Delhi. Presiden Joko Widodo mengajak para pemimpin negara G20 untuk melakukan aksi nyata dalam melindungi kelestarian bumi. Hal tersebut disampaikan Presiden dalam pertemuan sesi pertama Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 India yang mengangkat tema “One Earth” yang digelar di Bharat Mandapam, IECC, Pragati Maidan, New Delhi, India, pada Sabtu, 9 September 2023. […]

Hot Topic Internasional

Disambut PM Modi di Bharat Mandapam, Presiden Jokowi Langsung ke Leaders Lounge 

Channel9.id – New Delhi. Presiden Joko Widodo menghadiri rangkaian Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 India pada hari Sabtu, 9 September 2023 yang digelar di Bharat Mandapam, IECC, Pragati Maidan, New Delhi, India. Tiba sekira pukul 10.10 waktu setempat (WS) atau 11.40 WIB, Presiden Jokowi dengan mengenakan setelan jas berwarna biru tua disambut oleh Perdana Menteri […]