Bima Arya Papartkan Strategi Jelang APCAT
Nasional

Jelang APCAT Summit 2026, Bima Arya Beberkan Agenda Strategis

Channel9.id-Jakarta. Wamendagri Bima Arya Sugiarto memaparkan sejumlah agenda strategis menjelang pelaksanaan Asia Pacific Cities for Health and Development (APCAT) Summit 2026. Agenda tersebut disusun dengan mempertimbangkan perkembangan forum APCAT selama satu dekade terakhir di tengah tantangan yang kian kompleks. Bima menyebut, APCAT terus berkembang sejak pertama kali digelar di Singapura hingga pertemuan terakhir yang dihadiri […]

Nasional

Jembatan Gantung Cipalebuh Pulihkan Akses Warga Dua Kampung di Garut

Channel9.id – Garut. Jembatan gantung sepanjang 80 meter dengan lebar 1,20 meter kini menghubungkan Kampung Punaga Jolok dan Kampung Baru di Desa Mandala Kasih, Kecamatan Pameungpeuk, Kabupaten Garut. Infrastruktur ini membuka akses baru bagi aktivitas pendidikan, pertanian, ibadah, dan mobilitas harian warga di kedua kampung. Kepala Desa Mandala Kasih Iwan Darmawan menyampaikan jembatan gantung yang […]

Nasional

Momen WN Jerman Happy Jajal Becak Listrik Bantuan Prabowo: Ini Inisiatif yang Bagus

Channel9.id, Malang — Senyum mengembang terus terpancar dari wajah Yana. Warga negara Jerman ini tampak antusias saat menjajal becak listrik, yang merupakan bantuan dari Presiden RI Prabowo Subianto. Pada Selasa (20/1), Yana berkunjung ke Kota Malang, bertepatan dengan kegiatan pembagian becak listrik di halaman Balai Kota Malang. Didorong rasa penasaran, ia pun duduk di bangku […]

Nasional

Siswa Gembira Jembatan Gantung Persempit Waktu Tempuh Antarkampung di Garut

Channel9.id – Garut. Para siswa menyambut gembira jembatan gantung sudah berdiri terbentang yang menghubungkan Kampung Punaga Jolok dan Kampung Baru, Desa Mandala Kasih, Kecamatan Pameungpeuk, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Keberadaan jembatan gantung membuat siswa dapat menghemat banyak waktu. Jika dulu mereka ingin ke rumah teman harus memutar sejauh satu jam, dengan adanya jembatan gantung itu […]

Nasional

Dapat Becak Listrik, Penarik Becak Sidoarjo Ramai-ramai Panjatkan Doa untuk Prabowo

Channel9.id, Sidoarjo — Para penarik becak di Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur gembira karena menerima bantuan becak listrik dari Presiden RI Prabowo Subianto. Bagi mereka, bantuan ini bukan hanya sekadar menopang mata pencaharian tetapi juga menjadi bukti bahwa Prabowo sangat peduli terhadap masyarakat akar rumput. Salah satunya disampaikan Asmat Wahyudi. Penarik becak berusia 60 tahun ini […]

TP PKK Serahkan Bantuan ke Dusun Gala
Nasional

TP PKK Pusat Salurkan Bantuan ke 270 KK Korban Bencana di Aceh Timur

Channel9.id-Aceh Timur.  Ketua Umum Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Tri Tito Karnavian menyalurkan bantuan kepada masyarakat terdampak bencana di Dusun Sarah Gala, Desa Sah Raja, Kecamatan Pante Bidari, Kabupaten Aceh Timur, Sabtu (24/1/2026). Bantuan tersebut diberikan kepada 270 kepala keluarga (KK) sebagai bagian dari dukungan pemulihan pascabencana. Bantuan yang disalurkan meliputi perlengkapan […]

Nasional

Pemulihan Pascabencana, Pemerintah Percepat Pembangunan Jembatan di Tapanuli Tengah

Channel9.id – Tapanuli Tengah. Pemerintah mempercepat pemulihan wilayah terdampak banjir bandang dan longsor di Pulau Sumatra dengan memprioritaskan pembangunan infrastruktur penghubung di Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumatra Utara. Perbaikan dan pembangunan jembatan menjadi fokus utama karena berperan penting dalam menunjang aktivitas dan mobilitas masyarakat desa. Upaya tersebut sejalan dengan arahan Presiden Prabowo Subianto yang menekankan kehadiran […]

Nasional

Jembatan Gantung Cipalebuh Garut, Harapan Baru Warga dan Anak-Anak Sekolah

Channel9.id – Garut. Warga dan anak-anak sekolah Desa Mandala Kasih, Kecamatan Pameungpeuk, Garut, punya kebanggaan baru, jembatan gantung sepanjang 80 meter dengan lebar 1,20 meter. Jembatan gantung terbentang menghubungkan Kampung Punaga Jolok dan Kampung Baru, Desa Mandala Kasih, Kecamatan Pameungpeuk, Kabupaten Garut. Kehadiran jembatan gantung ini menjadi jalan baru bagi anak-anak menuju sekolah, petani ke […]

Nasional

2 Bulan Pascabencana, BNPB Laporkan Progres Huntara di Aceh, Sumut dan Sumbar

Channel9.id – Jakarta. Badan Nasional 2 Bulan Pascabencana, BNPB Laporkan Progres Huntara di Aceh, Sumut dan Sumbar Bencana (BNPB) merilis perkembangan terbaru pembangunan hunian sementara (huntara) bagi warga terdampak bencana di Provinsi Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat per Sabtu (24/1/2026). Pembangunan tersebut dilakukan melalui berbagai skema pendanaan dengan progres yang bervariasi, mulai dari telah […]

Tito Karnavian Resmikan Huntara di Agam
Nasional

Resmikan Huntara di Agam, Tito Tekankan Percepatan Bantuan Korban Bencana

Channel9.id-Agam. Kasatgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sumatera Muhammad Tito Karnavian meresmikan Hunian Sementara (huntara) Kayu Pasak di Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Sabtu (24/1/2026). Huntara tersebut menjadi bagian dari upaya percepatan pemindahan pengungsi ke hunian yang lebih layak. Tito mengapresiasi langkah cepat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) bersama TNI, Pemerintah Provinsi Sumbar, dan Pemerintah […]