Nasional

Singgungan Lahan Desa–Hutan, Wamendagri Dorong Sinkronisasi Data Spasial

Channel9.id-Jakarta. Wamendagri Akhmad Wiyagus mendorong sinkronisasi data spasial yang akurat untuk menyelesaikan persoalan desa yang bersinggungan dengan kawasan hutan. Data tersebut dinilai penting sebagai acuan tunggal dalam penanganan konflik batas desa dan status lahan. “Perlu satu data desa yang terkonsolidasi melalui sinkronisasi data spasial yang akurat,” ujar Wiyagus dalam rapat kerja bersama Panitia Khusus (Pansus) […]

Tito Karnavian renovasi sekolah terdampak bencana
Nasional

Tito Minta Renovasi Sekolah Banjir di Pidie Jaya Dipercepat

Channel9.id-Pidie Jaya. Ketua Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sumatera Muhammad Tito Karnavian meminta percepatan renovasi sekolah yang terdampak banjir di Kabupaten Pidie Jaya, Aceh. Salah satunya SMA Negeri 2 Meureudu yang hingga kini masih dipenuhi lumpur mengeras sisa banjir akhir November 2025. Saat meninjau lokasi, Tito menginstruksikan Wakil Gubernur Aceh Fadhlullah bersama Pemerintah Kabupaten […]

Ketua Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sumatera Tito Karnavian meninjau langsung hunian sementara (huntara) pengungsi bencana di kawasan Kantor MTQ, Kabupaten Pidie Jaya, Aceh
Nasional

Tito Cek Huntara Pengungsi di Pidie Jaya: Nyaman dan Lengkap

Channel9.id-Pidie Jaya. Ketua Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sumatera Tito Karnavian meninjau langsung hunian sementara (huntara) pengungsi bencana di kawasan Kantor MTQ, Kabupaten Pidie Jaya, Aceh, Rabu (21/1/2026). Didampingi Bupati Pidie Jaya Sibral Malasyi dan Wakil Gubernur Aceh Fadhlullah, Tito menyusuri satu per satu unit huntara yang dibangun Danantara. Berdasarkan data Pemkab Pidie Jaya, […]

Mendagri Tito Karnavian Serahkan Bantuan di Pidie Jaya
Nasional

Menteri Tito Sambangi Pidie Jaya, Bantuan Disalurkan ke Warga Terdampak

Channel9.id-Pidie Jaya. Ketua Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sumatera Muhammad Tito Karnavian meninjau Kabupaten Pidie Jaya, Aceh, sekaligus menyerahkan bantuan untuk warga terdampak banjir, Rabu (21/1/2026). Bantuan yang diserahkan meliputi paket air mineral, mi instan, beras, alat kerja seperti cangkul dan gerobak dorong, serta berbagai kebutuhan sandang dan perlengkapan kebersihan. Bantuan tersebut disalurkan untuk […]

Nasional

THE WUR 2026: UNJ Duduki Posisi 2 LPTK Terbaik Nasional

Channel9.id-Jakarta. Universitas Negeri Jakarta (UNJ) mencatat capaian membanggakan dalam pemeringkatan Times Higher Education World University Rankings (THE WUR) 2026. Kampus ini menempati peringkat 2 LPTK terbaik nasional, sekaligus mengukuhkan reputasi UNJ di level global. Berdasarkan rilis THE WUR 2026 pertengahan Januari 2026, UNJ berada di peringkat dunia 1501+ dengan skor keseluruhan 10,3–27,2. Secara nasional, UNJ […]

Nasional

Limbah Banjir Disulap Jadi Biochar, DNIKS–ABII Dorong Pemulihan Hijau Sumatera

Channel9.id-Jakarta. Dewan Nasional Indonesia untuk Kesejahteraan Sosial (DNIKS) meneken nota kesepahaman (MoU) dengan Asosiasi Biochar Internasional Indonesia (ABII) untuk mengolah limbah kayu eks bencana banjir di Sumatera, khususnya Aceh, menjadi biochar. Langkah ini didorong sebagai solusi pemulihan hijau pascabencana yang berkelanjutan. MoU ditandatangani Wakil Ketua Umum DNIKS Rudi Andries dan Executive Director ABII Phil Rickard […]

Nasional

Hujan Deras, Jalan Alternatif Batunyana–Danasari di Tegal Amblas

Channel9.id-Slawi. Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Bojong, Kabupaten Tegal, menyebabkan Jalan Raya Batunyana–Danasari amblas. Peristiwa itu terjadi di Desa Gunungjati, Selasa (20/1/2026) malam. Kapolres Tegal AKBP Bayu Prasatyo melalui Kapolsek Bojong Kompol Khaerun mengatakan, hujan sejak sore membuat struktur tanah di badan jalan tidak mampu menahan beban. Akibatnya, jalan ambles sedalam sekitar 1 meter […]

Nasional

Mendagri Tito Cek Jembatan Pascabencana di Bireuen

Channel9.id-Bireuen. Mendagri Tito Karnavian meninjau langsung kondisi sejumlah jembatan terdampak bencana di Kabupaten Bireuen, Aceh, Rabu (21/1/2026). Peninjauan dilakukan untuk memastikan percepatan rehabilitasi dan rekonstruksi pascabencana berjalan optimal. Didampingi Bupati Bireuen Muhklis, Tito menyebut kondisi Bireuen secara umum relatif baik, khususnya di wilayah perkotaan. Meski begitu, ia mengakui masih terdapat sejumlah titik yang membutuhkan penanganan […]

Nasional

Wamendagri Wiyagus: Jaga Perbatasan RI Tak Cukup dengan Keamanan

Channel9.id-Jakarta. Wamendagri Akhmad Wiyagus menegaskan penguatan batas wilayah negara terus dilakukan dengan mengintegrasikan pendekatan keamanan dan kesejahteraan masyarakat perbatasan. Hal itu disampaikan Wiyagus saat menghadiri rapat kerja Panja Pengelolaan Perbatasan Wilayah Negara bersama Komisi II DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (21/1/2026). “Dalam pengelolaan batas wilayah negara dan kawasan perbatasan, terdapat dua dimensi […]

BMKG minta waspada
Nasional

BMKG Imbau Waspada Cuaca Ekstrem Menjelang Akhir Januari

Channel9.id, Jakarta. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi cuaca ekstrem di sejumlah wilayah Indonesia. Dari hasil pemantauan terbaru, kawasan Sumatra bagian selatan, Jawa, Bali, hingga Nusa Tenggara diperkirakan akan mengalami peningkatan intensitas hujan pada akhir Januari 2026. Kepala BMKG Teuku Faisal Fathani mengatakan saat ini terdapat gangguan atmosfer yang […]