Dari Artis Hingga Rohaniawan Dukung 10 Juta Bendera
video

Dari Artis Hingga Rohaniawan Dukung 10 Juta Bendera

Channel9.id-Jakarta. Semarak Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78, lebih semarak dengan Gerakan 10 juta bendera.

Gerakan pembagian dan pengibaran 10 juta bendera ini, bergaung dari Banda Aceh sampai Sorong di Papua.

Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum Kementerian Dalam Negeri yang menginisiasi acara untuk tahun kedua ini. Dirjen Polpum Kemendagri Bahtiar, bahkan sempat turun ke Sorong, Papua untuk membagikan bendera.

Gerakan ini semakin semarak, setelah banyak kalangan mendukung. Dari artis sampai rohaniawan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2  +    =  7