Lifestyle & Sport

Proliga 2019: Ini Musuh Terberat Tim Putra Jakarta Pertamina Energi

Pada putaran pertama Proliga 2019, Jakarta Pertamina Energi akan berhadapan dengan Jakarta Garuda, Sabtu (8/12/2018).

“Kami tetap berhati-hati melawan Jakarta Garuda, sekalipun mereka pendatang baru. Apalagi kami belum pernah uji coba juga dengan mereka,” kata Agung.

Ia berharap timnya bisa bermain baik dan lepas, mengingat kondisi tim sedang kondusif. Jakarta Pertamina Energi juga menargetkan menjadi juara Proliga pada tahun ini. (Switzy Sabandar)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

3  +  3  =