Channel9.id-Jakarta. Ajang penghargaan Anugerah Musik Indonesia (AMI) Awards tahun 2025 siap digelar. Ketua Umum Yayasan AMI, Candra Darusman, mengumumkan bahwa akan ada dua kategori baru yang ditambahkan dalam ajang penghargaan bergengsi ini. Pengumuman tersebut disampaikan dalam acara Taklimat Media AMI Awards 2025 di Senayan, Jakarta, beberapa waktu yang lalu. Sudah berjalan selama 28 tahun, penambahan […]