Channel9.id – Jakarta. Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan mendukung wacana capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo yang mendorong penggunaan hak angket DPR dalam mengusut dugaan kecurangan Pemilu 2024. Dia meyakini partai Koalisi Perubahan pun siap menjadi bagian dari itu. Anies menilai bahwa ide tersebut merupakan inisiatif yang baik, mengingat partai utama pengusung […]
Tag: Anies
Anies Akui Intens Berkomunikasi dengan Kubu 03 Soal Dugaan Kecurangan Pemilu
Channel9.id – Jakarta. Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan mengakui pihaknya intens berkomunikasi dengan kubu pasangan capres dan cawapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud Md soal dugaan kecurangan Pemilu 2024. “Ya tentu saling ngobrol terus ya,” kata Anies singkat saat ditanya peluang kerja sama antara keduanya, usai menghadiri pengukuhan guru besar tetap Kedokteran […]
Kampanye Akbar di JIS, Anies: Yang Hadir Disini Menginginkan Perubahan
Channel9.id – Jakarta. Calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhamini Iskandar melakukan kegiatan kampanye yang bertajuk “Kumpul Akbar Ber1 Berani Berubah” di Stadion Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Sabtu (10/2/2024). Anies mengatakan orang-orang yang hadir di stadion tersebut merupakan yang menginginkan perubahan. Dia mengatakan pihaknya telah menyaksikan ketidakadilan yang terjadi di negeri […]
Kampanye Akbar di JIS, Anies Singgung Pihak yang Tak Tahan Menjadi Oposisi
Channel9.id – Jakarta. Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan menyebut Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memberikan keteladanan sebagai pihak yang tabah menjadi oposisi. Hal itu disampaikan Anies saat berpidato di acara kampanye akbar Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) bertajuk ‘Kumpul Akbar Ber-1 Berani Berubah’ di Jakarta International Stadium (JIS), Sabtu (10/2/2024). Awalnya, Anies menyampaikan rasa […]
Anies Minta Bahlil Urus Investasi Saja Dibanding Pilpres
Channel9.id – Jakarta. Calon Presiden (Capres) nomor urut satu, Anies Baswedan merespons pernyataan Menteri Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia tentang gerakan mahasiswa yang menkritik Presiden Joko Widodo (Jokowi). Bahlil diketahui mengatakan bahwa gerakan yang dilakukan oleh para civitas akademi perguruan tinggi terdapat skenario yang diatur. Mendengar hal tersebut, Anies mengatakan bahwa […]
Anies: Pendidikan Harus Jadi Eskalator Sosial-Ekonomi
Channel9.id – Jakarta. Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan mengkritik soal mahalnya biaya pendidikan tinggi sehingga sulit diakses oleh masyarakat miskin. Anies menyebut negara harus menempatkan pendidikan sebagai eskalator sosial-ekonomi. Hal itu disampaikan Anies dalam debat kelima Pilpres 2024 yang digelar KPU RI di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Minggu (4/2/2024) malam. Menurut […]
Anies Umbar Janji Akan Angkat 700 Ribu Guru Honorer Jadi PPPK
Channel9.id – Jakarta. Calon Presiden (Capres) nomor urut 01, Anies Baswedan berjanji akan ada pengangkatan 700.000 guru honorer menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sebagai salah satu program yang harus dilakukan. Hal ini disampaikan Anies ketika merespons pertanyaan tentang kualitas pendidikan yang terhambat lantaran gaji rendah guru, fasilitas minim, dan beban administrasi yang berlebihan. […]
Ganjar Senyum, Anies Sindir soal Bansos: Bantuan untuk Si Penerima, Bukan Si Pemberi
Channel9.id – Jakarta. Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan menyindir penyaluran bantuan sosial (bansos) oleh pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada masa kampanye Pemilu 2024 yang belakangan ini menjadi sorotan. Anies menegaskan bahwa bansos sejatinya untuk rakyat sebagai penerima, bukan untuk si pemberi alias pemerintah. Hal itu disampaikan Anies saat menjawab pertanyaan capres […]
Wakil Bendahara Timnas AMIN Diperiksa KPK, Begini Tanggapan Anies
Channel9.id – Jakarta. Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan menanggapi pemeriksaan yang dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap Wakil Bendahara Timnas AMIN, Rajiv Singh. Anies hanya menanggapinya dengan singkat. Ia menerima proses pemeriksaan yang dilakukan KPK terhadap Rajiv. Anies mengatakan pihaknya tetap harus menghadapi keadaan tersebut. “Sudahlah kita jalani saja sekarang,” kata Anies […]
Anies soal Polemik Bayar Kuliah Pakai Pinjol: Anggaran Pendidikan Makin Sedikit
Channel9.id – Jakarta. Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan mengomentari fenomena pinjaman online (pinjol) untuk pembayaran uang SPP mahasiswa, seperti yang terjadi di Institut Teknologi Bandung (ITB). Menurutnya, fenomena itu terjadi karena semakin minimnya anggaran yang dikucurkan pemerintah untuk pendidikan tinggi. “Ya, ini gejala. Masalahnya adalah anggaran dari pemerintah untuk pendidikan tinggi yang […]