Politik

Survei: Capres Anies Belum Jadi Pilihan Utama Warga Jakarta

Channel9.id – Jakarta. Hasil survei Political Statistics (Polstat) menyebutkan, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan belum menjadi pilihan utama warga Jakarta sebagai Calon Presiden (Capres) 2024 Peneliti Polstat, Apna Permana menjelaskan warga DKI cenderung memilih Menteri Pertahanan Prabowo Subianto daripada Anies bahkan dengan selisih perolehan keduanya terpaut signifikan. Tercatat 24,6 persen akan memilih Prabowo sementara dan […]

Politik

AHY Mengaku Punya Kesamaan Visi dan Semangat dengan Anies

Channel9.id – Jakarta. Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono menyebut dirinya memiliki visi dan semangat yang sama dengan Anies Baswedan. “Mas Anies memiliki visi dan spirit yang sama. Oleh karena itu, tidak heran ketika ‘chemistry’ yang terjadi juga semakin kuat karena kami dipertemukan oleh visi, misi, prinsip, dan etika untuk memajukan bangsa ke […]

Hot Topic Politik

Anies Baswedan Resmi Diusung NasDem di Pilpres 2024

Channel9.id – Jakarta. DPP Partai NasDem resmi mengusung Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sebagai calon presiden pada Pilpres 2024. Ketua Umum DPP Partai NasDem Surya Paloh mengumumkan secara langsung nama capres itu di Ballroom NasDem Tower, Jakarta, Senin 3 Oktober 2022. Melalui perjalanan dan pemikiran yang cukup lama, kata dia, Partai NasDem akhirnya memutuskan mengusung […]

Nasional

Dituduh Targetkan Anies, Pengamat: KPK Tidak Bermanuver Memberantas Korupsi di Tanah Air

Channel9.id – Jakarta. Komunikolog Indonesia Emrus Sihombing menilai, KPK di bawah kepemimpinan Firli Bahuri terus bekerja atas dasar UU. Institusi itu tidak pernah tunduk pada kekuasaan apapun, termasuk pengaruh dari pusat kekuasaan eksekutif, legislatif dan judikatif. “Sejumlah bukti dapat dikemukakan bahwa KPK bekerja imparsial. Jangankan gubernur, dua menteri dari kader dua partai papan atas dan […]

Politik

Anies Siap Maju Capres, PD: Anies dan AHY Punya Kedekatan Historis

Channel9.id – Jakarta. Anies Baswedan menyampaikan bahwa siap maju sebagai calon presiden (capres) 2024 jika ada partai yang mengusung. Menanggapi hal itu, Partai Demokrat (PD) menyampaikan, ada kedekatan secara historis antara Anies dengan Ketua Umum PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) . Deputi Bappilu DPP Partai Demokrat, Kamhar Lakumani menyampaikan bahwa aspirasi kader PD meminta agar […]

Ekbis

Anies Resmikan 1.348 Unit Hunian DP Nol Rupiah di Jakarta Timur

Channel9.id – Jakarta. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meresmikan 1.348 unit hunian dengan skema uang muka atau down payment (DP) nol rupiah di Cilangkap dan Pondok Kelapa, Jakarta Timur. “Akhirnya batu pertama itu sekarang sudah tuntas menjadi sebuah bangunan yang luar biasa,” kata Anies saat peresmian hunian DP nol rupiah yang dipusatkan di Cilangkap, Jakarta […]