Anggaran untuk bencana
Nasional

173 SPPG di Sumut Alihkan Lebih dari 340 Ribu Paket MBG untuk Korban Bencana

Channel9.id-Jakarta. Sebanyak 173 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Sumatera Utara mengalihkan distribusi paket Makan Bergizi Gratis (MBG) untuk warga terdampak banjir dan longsor. Hingga Sabtu (29/11), tercatat 341.765 paket telah disalurkan kepada masyarakat yang membutuhkan. “Kami laporkan bahwasanya ada pengalihan penerima manfaat dikarenakan bencana alam berupa banjir. Wilayah yang terdampak sekolah diliburkan dan [bantuan] […]

Hot Topic

Korban Tewas Banjir-Longsor di Sumut Capai 62 Orang, 65 Masih Hilang

Channel9.id – Jakarta. Jumlah korban jiwa akibat bencana longsor dan banjir di Sumatera Utara (Sumut) terus bertambah. Berdasarkan data Polda Sumut hingga Jumat (28/11/2025), sedikitnya 62 orang meninggal dunia akibat bencana yang terjadi selama hampir sepekan terakhir itu. Kabid Humas Polda Sumut Kombes Ferry Walintukan menyampaikan bahwa puluhan warga juga mengalami luka-luka dan masih banyak […]

Hot Topic

4 Kabupaten di Sumut Diterjang Banjir dan Longsor, Ribuan Rumah Terdampak

Channel9.id – Jakarta. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat sebanyak empat kabupaten di Sumatera Utara (Sumut) dilanda bencana banjir dan longsor akibat cuaca ekstrem sejak Senin (24/11/2025) hingga Selasa (25/11/2025). Empat kabupaten itu di antaranya Sibolga, Tapanuli Utara, Tapanuli Tengah, dan Tapanuli Selatan. Kepala Pusat Data, Informasi, dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari mengatakan, per […]