Channel9.id – Aceh Tamiang. Proses evakuasi seorang bayi berusia dua minggu yang mengalami patah tulang bahu bersama ibunya berlangsung dalam situasi penuh ketegangan dari lokasi pengungsian di Desa Rongoh, Tamiang Hulu, Kabupaten Aceh Tamiang. Keduanya harus segera dipindahkan ke Rumah Sakit Adam Malik, Medan, dari area perkebunan sawit yang dihuni sekitar 40 pengungsi lainnya. Kondisi […]


