Nasional

Bentrok Karyawan WNI Vs WNA di PT GNI Sulteng, 2 Orang Tewas

Channel9.id – Jakarta. Peristiwa bentrok terjadi antara karyawan warga negara asing (WNA) dan warga negara Indonesia (WNI) PT GNI Morowali Utara, Sulawesi Tengah. Akibatnya, dua orang tewas. “Saya akan sampaikan ada beberapa kejadian yang terjadi di PT GNI. Ini akumulasi mulai dari kecil tiba-tiba menjadi besar sampai ada korban 2 meninggal dunia,” kata Kapolda Sulteng […]