Techno

Pendiri BioWare Dapat Gelar Kehormatan di Kanada

Channel9.id, Ontario – Gubernur Jenderal Kanada, Julie Payette, baru saja memberikan sebuah gelar kehormatan kepada Greg Zeschuk dan Ray Muzyka sebagai anggota dari The Order of Canada. Mereka merupakan pendiri BioWare, studio pengembang gim asal Kanada. Penghargaan itu diberikan atas kontribusi mereka yang revolusioner pada industri gim, serta sebagai pengembang dan salah satu pendiri studio […]