Boeing bakal PHK ratusan karyawannya
Internasional

Produsen Pesawat AS Boeing Bakal PHK 400 Karyawannya

Channel9.id, Jakarta – Produsen pesawat asal Amerika Serikat Boeing Co. bakal melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terdapat ratusan karyawan di proyek SLS roket bulan. Hal ini menimbulkan spekulasi jika program eksplorasi ruang angkasa NASA akan mengalami perubahan di masa pemerintahan Donald Trump. Dilansir dari Bloomberg, Boeing mengutip pernyataan terkait revisi program Artemis NASA dan ekspektasi biaya […]

Ekbis

Rusdi Kirana Angkat Bicara soal Batal Beli Pesawat Boeing

Channel9.id, Jakarta – Rusdi Kirana, pemilik Lion Air, angkat suara perihal pembatalan pembelian pesawat Boeing pasca-insiden jatuhnya pesawat Boeing 737-MAX 8 milik Lion Air pada 29 Oktober 2018. Pembelian pesawat senilai USD 22 miliar atau setara Rp 321 triliun siap dibatalkan pihak Lion Air. Meski belum mengirimkan surat resmi kepada Boeing, Rusdi Kirana memastikan untuk […]

Ekbis

Keluarga Korban Lion Air Jatuh Gugat Boeing, Ini Kata Menhub

Seperti diketahui, salah satu keluarga korban jatuhnya pesawat Lion Air JT 610 atas nama Dr. Rio Nanda Pratama menggugat The Boeing Company sebagai produsen pesawat Boeing 737 MAX 8. Keluarga Rio menggugat Boeing melalui Firma hukum Colson Hicks Eidson dan BartlettChen LLC. “Kami telah mengajukan gugatan terhadap The Boeing Company di pengadilan Circuit Court of […]

Ekbis

Saham Boeing Tergelincir 8 Persen Sejak Kecelakaan Pesawat Lion Air

Sebelumnya, mengawali pekan ini, saham Boeing anjlok. Hal itu lebih didorong sentimen adanya laporan Amerika Serikat (AS) bersiap untuk menambah tarif impor terhadap barang impor China. Pada perdagangan saham Senin waktu setempat, saham Boeing merosot 6,6 persen. Penutupan saham Boeing sekitar 6,6 persen terburuk sejak Februari 2016. Pada awal perdagangan, saham Boeing sempat dibuka positif ke posisi USD 360,55 […]

Ekbis

Usai Kecelakaan Lion Air, Boeing Terbitkan Petunjuk Operasional Tambahan Pesawat 737 Max 8

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terus melakukan ramp check (pemeriksaan lapangan) terhadap semua pesawat yang dioperasikan maskapai di Indonesia. Selama seminggu ini setidaknya sudah melakukan ramp check 117 pesawat. Kasubdit Produk Aeronautika Direktorat Jendral Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan, Kus Handono, menuturkan ramp check tersebut dilakukan di 10 bandara. 10 bandara ini adalah Bandara Soekarno-Hatta, Bandara Kualanamu, Bandara […]

Ekbis

Tambah Pesawat Boeing, Lion Air Tunggu Hasil Audit Kemenhub

Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan (Kemenhub) tak menutup kemungkinan untuk memberhentikan pengoperasian pesawat udara jenis Boeing 737 Max 8. Pesawat Lion Air PK-LQP dengan nomor penerbangan JT 610 merupakan buatan Boeing dengan produk Boeing 737 max 8. Pesawan Lion Air itu yang jatuh di Perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat, Senin 29 Oktober 2018. […]

Ekbis

Kemenhub Gandeng Boeing dan GE Bantu Evaluasi Usai Jatuhnya Pesawat Lion Air

Sebelumnya, menindaki insiden kecelakaan pesawat Lion Air JT 610 di Perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat, Senin 29 Oktober 2018 silam, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan lanjut menguji kemampuan terbang pesawat dari seluruh maskapai penerbangan. Pengujian ini dilakukan kepada sekitar 30-40 persen dari seluruh pesawat udara yang dimiliki masing-masing maskapai Lion Air. Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Jenderal Perhubungan Udara Kemenhub, […]

Ekbis

Datang ke RI, Menhub akan Klarifikasikan Hal Ini ke Perwakilan Boeing

Menteri Perhubungan (Menhub) RI Budi Karya Sumadi akan mengevaluasi segala bentuk regulasi yang berkaitan dengan keselamatan penerbangan. Ini sebagai tindak lanjut jatuhnya pesawat Lion Air JT-610 PK-LQP di Perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat pada Senin 29 Oktober 2018. Dirinya juga merencanakan memperketat aturan keselamatan penerbangan tersebut sesuai dengan arahan dari Presiden RI Joko Widodo. “Jadi […]

Ekbis

Saham Boeing Merosot 6,6 Persen, Ada Apa?

  Channel9.id, New York – Mengawali pekan ini, saham Boeing anjlok. Hal itu lebih didorong sentimen adanya laporan Amerika Serikat (AS) bersiap untuk menambah tarif impor terhadap barang impor China. Pada perdagangan saham Senin waktu setempat, saham Boeing merosot 6,6 persen. Penutupan saham Boeing sekitar 6,6 persen terburuk sejak Februari 2016. Pada awal perdagangan, saham […]

Ekbis

Kemenhub Periksa Kelaikan Seluruh Boeing 737 Max 8 di RI

Kementerian Perhubungan mengeluarkan perintah audit terhadap PT Lion Mentari Airlines pasca insiden jatuhnya pesawat Lion Air JT 610 rute Cengkareng-Pangkal Pinang yang jatuh di Perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat pada Senin, 29 Oktober 2018. Perintah audit itu tertuang dalam surat penugasan kepada Inspektur Special Audit yang tertanggal 29 Oktober 2018. Surat ini ditandatangani oleh Direktur Kelaikudaraan dan […]