Channel9.id – Jakarta. Breel Embolo berhasil mencetak gol kemenangan bagi tim nasional Swiss 1-0 atas Kamerun, sekaligus memupus asa wakil Afrika itu membuat kejutan pada laga perdananya di Grup G Piala Dunia 2022 di Al Janoub Stadium, Doha pada Kamis 24 November 2022, malam WIB. Breel Embolo menjadi pahlawan kemenangan Swiss berkat golnya pada babak […]