Channel9.id – Jakarta. Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi telah selesai menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus dugaan suap pembangunan dan pemeliharaan jalur kereta api di Ditjen Perkeretaapian Kemenhub Tahun Anggaran 2018-2022. Budi Karya menegaskan siap mendukung proses hukum tersebut. “Hari ini saya telah hadir sebagai saksi dugaan korupsi dari perkeretaapian. Hal ini merupakan dukungan kami […]
Tag: Budi Karya Sumadi
Menhub Perkirakan Jalur Puncak Bogor Padat Mulai Malam Ini Dan Besok
Channel9.id – Jakarta. Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mendampingi Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy melakukan tinjauan penanganan arus lalu lintas kendaraan di Gadog, Puncak, Bogor, Jawa Barat, pada Jumat 30 Desember 2022. Dalam peninjauan itu Menko PMK bersama Menhub mengunjungi pos pelayanan terpadu yang berada di Gadog, yang memiliki […]
Budi Karya Jelaskan Empat Agenda Utama untuk Lima Tahun ke Depan
Channel9.id-Jakarta. Kementerian Perhubungan Budi Karya Sumadi jelaskan empat agenda untuk dukung program prioritas pemerintah lima tahun ke depan (2020-2024). Empat agenda yaitu, Meningkatkan konektivitas dan aksesibilitas mendukung Pariwisata, Logistik, Daerah Terdepan, Terluar, Terdalam dan Perbatasan (3TP), dan Ibu Kota Negara (IKN) Baru. “Pada empat agenda utama tersebut kami fokus pada peningkatan konektivitas dan aksesibilitas, layanan, […]
Menhub: Bagasi Berbayar Bisa Selamatkan Keuangan Maskapai
Channel9.id, Jakarta – Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyebutkan, aturan kargo atau bagasi berbayar yang kini diterapkan sejumlah maskapai penerbangan berbiaya rendah atau Low Cost Carrier (LCC) bisa menyelematkan keuangan pihak perseroan. Dia mengatakan, kondisi industri penerbangan tengah menghadapi situasi yang dinilainya sulit. Selain itu, beberapa waktu lalu juga Indonesia National Air Carrier Association […]
Kenaikan Tarif Tiket Pesawat Akibat Perang Harga
Sebelumnya, Bank Indonesia (BI) memastikan bahwa tingginya harga tiket pesawatyang terjadi belakangan ini tidak berpengaruh besar terhadap inflasi. Bahkan, BI optimistis inflasi tahun ini akan tetap berada dalam kisaran 3,5 plus 1 persen. “Itu berdampak kepada inflasi. Tapi tentunya itu masih tidak akan berdampak besar kepada kenaikan inflasi sampai keluar dari range kita target kita,” kata Deputi Gubernur […]
Menhub Ingin Aturan Ojek Online Adil dan Utamakan Keselamatan
Sebelumnya, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memutuskan untuk mengatur pengendara ojek online (ojol) di dalam negeri. Aturan tersebut rencananya akan terbit pada Maret 2019. Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi mengatakan, Kemenhub akan mengatur sejumlah masalah sehari-hari yang dikeluhkan oleh pengemudi ojek online. Salah satu di antaranya seperti akun pengendara yang tiba-tiba dihentikan (suspend) oleh operator. “Jadi itu yang selalu disuarakan. […]
Bikin Aturan Baru, Menhub Kumpulkan 97 Aliansi Ojek Online
Budi mengungkapkan ada tiga hal utama yang akan menjadi fokus dalam regulasi tersebut. Yaitu mengenai keselamatan, tarif dan kebijakan suspend atau pembekuan akun driver oleh aplikator. Dalam kesempatan serupa, Direktur Jenderal (Dirjen) Perhubungan Darat Kemenhub, Budi Setiyadi mengungkapkan regulasi tersebut ditargetkan selesai dan terbit paling lambat bulan April tahun ini. “Setelah bulan enam baru kita […]
Budi Karya Panggil Lion Air Bahas Soal Kebijakan Bagasi
Maskapai Lion Air dan Wings Air resmi cabut pemberlakuan gratis (free baggage allowance) kapasitas 20 kilogram (kg) pada 8 Januari 2019. Kebijakan tersebut diberlakukan sampai batas waktu yang tidak ditentukan (until further notice/ UFN). Ketentuan barang bawaan dan bagasi, antara lain seluruh penerbangan domestik Lion Air tidak diberlakukan cuma-cuma 20 Kg per penumpang. Sementara untuk Wings Air penerbangan domestik tidak […]
Menhub: Kecepatan Ojek Online Jangan Lebih dari 40 Km per Jam
Channel9.id, Jakarta – Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi ikut berpartisipasi dalam acara pelatihan keamanan berkendara atau safety riding workshop yang diadakan oleh GoJek. Dalam acara tersebut, Budi karya ikut berkendara sejauh 7 Km bersama para driver ojek online. Dari perjalanan tersebut, Budi karya mengungkapkan kecepatan rata-rata yang ideal dalam memacu kendaraan roda dua adalah […]
Menhub Ikut Latihan Keamanan Berkendara Bareng Ojek Online
Channel9.id, Jakarta – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengikuti acara pelatihan keamanan berkendara (safety riding workshop) yang diadakan oleh aplikasi ojek online GoJek. Budi Karya berkendara menggunakan sepeda motor dari terminal Pulo Gebang sampai Mall Jakarta Garden City bersama para pengemudi GoJek. “Saya baru saja mengendarai sepeda motor sejauh 7 km dari Pulo Gebang sampai […]