Lifestyle & Sport

Cristiano Ronaldo Pesimistis Messi Masuk Tiga Besar Ballon d’Or

Ronaldo mengaku tidak berambisi untuk meraih Ballon d’Or tahun ini. Tetapi, dirinya jujur tertarik untuk menambah koleksi gelarnya. “Saya telah berkata berulang kali, meraih Ballon d’Or keenam bukanlah obsesi. Saya sudah tahu, dalam hati saya, bahwa saya adalah salah satu pemain terbaik dalam sejarah,” ucapnya. “Tentu saja saya ingin memenangkannya, Ballon d’Or keenam ini. Saya […]

Lifestyle & Sport

Messi dan Ronaldo di Mata Neymar

Neymar menyebut Ronaldo adalah seorang monster. Namun dalam artian yang positif. “Adapun Cristiano Ronaldo, ia adalah monster. Menghadapi dirinya adalah kesenangan dan kehormatan, tetapi kita harus lebih siap,” serunya. “Ia adalah salah satu yang terbesar dalam sepak bola sehingga Anda menjadi lebih pintar. Anda mendapat peringatan, tetapi pada saat yang sama Anda belajar banyak juga.” […]

Lifestyle & Sport

Hengkang ke Tiongkok, Gaji Ronaldo 5 Kali Lebih Besar dari Juventus

Channel9.id, Jakarta – Cristiano Ronaldo telah mengungkapkan alasan dia meninggalkan Real Madrid. Ronaldo mengaku merasa tidak lagi dihargai di klub. Ronaldo bergabung dengan Real Madrid dari Manchester United (MU) pada musim panas 2009. Ia sudah mencetak 450 gol dalam 438 penampilan untuk klub raksasa Spanyol itu, sebelum pindah ke Juventus. Keluarnya pemain berusia 33 tahun […]

Techno

Geser Selena Gomez, Christiano Ronaldo Rangkul Follower Terbanyak di Instagram

Channel9.id, Jakarta – Selama bertahun-tahun, penyanyi Selena Gomez menjadi pengguna Instagram dengan pengikut terbanyak. Namun, baru-baru ini posisinya sebagai pemilik akun IG dengan follower terbanyak digantikan oleh orang lain. Mengutip laman Elle, Selasa (30/10/2018), pengganti Selena Gomez menjadi pemilik akun Instagram dengan follower terbanyak adalah pesepak bola asal Portugal Cristiano Ronaldo. Selama bertahun-tahun, posisi Ronaldo selalu di […]

Lifestyle & Sport

Cristiano Ronaldo Percaya Diri Sabet Gelar Ballon d’Or

Turin – Pemain Juventus, Cristiano Ronaldo, mengakui dirinya adalah pemain terbaik sepanjang sejarah. Hal tersebut ia buktikan dengan koleksi lima gelar Ballon d’Or. Saat ini, Ronaldo menantikan gelar Ballon d’Or keenam sepanjang kariernya. Ia pun optimistis bisa mengamankan gelar tersebut. “Saya sudah mengatakan berulang kali kalau memenangi gelar Ballon d’Or keenam bukanlah sebuah obsesi. Saya […]

Lifestyle & Sport

Eks Pelatih Real Madrid Aneh Lihat El Clasico Tanpa Duel Messi Vs Ronaldo

Channel9.id, Madrid – Manuel Pellegrini merasa aneh melihat duel antara Barcelona kontra Real Madrid musim ini. Manajer West Ham itu menyebut El Clasico kurang gereget tanpa kehadiran Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Ronaldo secara mengejutkan meninggalkan Real Madrid musim panas kemarin. Ia memilih untuk menjalani karier di raksasa Italia, Juventus. Messi sendiri kebetulan absen dalam […]

Lifestyle & Sport

Pertama Kali, Cristiano Ronaldo Akui Kelelahan

Channel9.id, Turin – Cristiano Ronaldo menjadi pahlawan Juventus saat bertanding melawan Empoli dalam lanjutan Serie A di Stadio Carlo Castellani, Sabtu (27/10/2018). Dia mencetak dua gol untuk membantu timnya menang 2-1. Dalam pertandingan ini, Empoli sempat mencetak gol terlebih dahulu pada menit ke-28. Gol Francesco Caputo membuat kiper Juventus, Wojciech Szczesny, tidak berdaya. Namun beruntung bagi […]

Lifestyle & Sport

Ronaldo Lega Juventus Tundukkan Empoli

Channel9.id, Jakarta – Striker Juventus, Cristiano Ronaldo mengaku senang timnya bisa meraih kemenangan atas Empoli dinihari tadi. Ia menyebut Empoli lawan yang sangat tangguh sehingga kemenangan ini sangat berarti bagi Bianconeri. Juventus yang bertandang ke Stadio Carlo Castellani harus tertinggal lebih dahulu di babak pertama. Melalui skema serangan balik, Francesco Caputo sukses membuka keunggulan tuan […]

Lifestyle & Sport

Sempat Tertinggal, 2 Gol Ronaldo Bantu Juventus Taklukkan Empoli

Empoli (4-3-2-1) : 1-Ivan Provedel; 2-Giovanni Di Lorenzo, 22-Domenico Maietta, 26-Matias Silvestre, 13-Luca Antonelli; 8-Hamed Junior Traore, 10-Ismael Bennacer, 18-Afriyie Acquah; 6-Miha Zajc, 33-Rade Krunic; 11-Francesco Caputo Pelatih: Aurelio Andreazzoli Juventus (4-4-2): 1-Wojciech Szczesny; 2-Mattia De Sciglio, 19-Leonardo Bonucci, 3-Giorgio Chiellini, 12-Alex Sandro; 33-Federico Bernardeschi, 5-Miralem Pjanic, 30-Rodrigo Bentancur, 14-Blaise Matuidi; 10-Paulo Dybala, 7-Cristiano Ronaldo […]