Lifestyle & Sport

Daftar Pemenang Critics Choice Awards 2024, Oppenheimer Bersaing dengan Barbie

Channel9.id-Jakarta. Perhelatan Critics Choice Awards 2024 telah rampung digelar di Barker Hangar di Santa Monica, California pada Senin (15/1/2024) pagi, atau Minggu malam waktu setempat. Dalam malam  penghargaan ini, Oppenheimer memborong paling banyak piala. Jumlahnya mencapai delapan piala. Film Oppenheimer saingan berat dengan film Barbie dalam Critics Choice Awards 2024 adalah Barbie. Dalam Critics Choice […]