Channel9.id, Jakarta – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menepis adanya kebocoran data sistem informasi milik DJP, seperti informasi yang belakangan beredar. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat DJP Kemenkeu Dwi Astuti menjelaskan, pihaknya sudah melakukan penelitian usai peretas yang mengatasnamakan diri Bjorka diduga menjual nomor pokok wajib pajak (NPWP) milik DJP di Breach Forums. […]