Ekbis

Donald Trump Batal Hadiri Forum Ekonomi Dunia di Davos

Donald Trump memutuskan walk out dari hadapan para pemimpin kubu Demokrat, ketika dia secara sepihak mengatakan perundingan menemui jalan buntu pada hari ke-19 penutupan pemerintah setempat. Trump mengakhiri pembicaraan setelah Nancy Pelosi dan Chuck Schumer bersikeras dengan penolakan mereka untuk mendanai rencana penambahan tembok perbatasan AS-Meksiko. Dikutip dari BBC pada Kamis, 10 Januari 2019, Trump menyebut pertemuannya dengan […]