Ekbis

Dirut BRI Suprajarto Raih Predikat Tokoh Profesional Terbaik di Indonesia Awards 2018

Channel9.id, Jakarta Direktur Utama Bank Rakyat Indonesia (BRI) Suprajarto dinobatkan sebagai Tokoh Profesional terbaik dalam acara Indonesia Awards 2018 yang digelar di Jakarta, Kamis (15/11). Sosok Suprajarto dinilai mampu memberikan peran positif bagi bangsa di bidang profesional selama menjabat sebagai Dirut BRI. Diangkat menjadi Direktur Utama Bank BRI pada Maret 2017, Suprajarto berhasil menorehkan berbagai […]