Internasional

Japinda Apresiasi Peran Dubes Heri Eratkan Hubungan Indonesia-Jepang

Channel9.id – Tokyo. Capaian hubungan bilateral Indonesia – Jepang tidak lepas dari peran Japinda, sebagai salah satu mitra terdekat Indonesia di bidang ekonomi, perdagangan, dan investasi. “Kunjungan PM Ishiba ke Indonesia Januari yang lalu juga didahului oleh kunjungan delegasi Japinda yang diterima oleh Presiden Prabowo Subianto,” demikian dikatakan Duta Besar Republik Indonesia untuk Jepang Heri […]

Internasional

Dubes Heri Akhmadi Tegaskan Komitmen Pengembangan Industri Kreatif di Jepang

Channel9.id-Tokyo. Diaspora Indonesia di Jepang berperan penting dalam penguatan kerja sama Indonesia – Jepang di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. Hal itu disampaikan Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi saat mendampingi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI Sandiaga Salahuddin Uno dalam pertemuan dengan perwakilan diaspora Indonesia di Jepang, di Wisma […]

Nasional

Dubes Heri Pastikan KBRI Tokyo Terus Pantau Kondisi WNI Terdampak Gempa Ishikawa

Channel9.id – Jakarta. Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo terus melakukan pemantauan terkait kondisi Warga Negara Indonesia (WNI) yang terdampak Gempa Ishikawa. Berdasarkan data sementara per Kamis (11/1/2024), KBRI Tokyo mencatat sebanyak 13 WNI masih tinggal di lokasi penampungan, di antaranya 8 orang WNI di Animizu dan 5 WNI di Kanazawa. Duta Besar Republik Indonesia […]

Nasional

Dubes Heri Akhmadi Apresiasi Tokoh Indonesia Penerima Bintang Jasa ‘The Order of The Rising Sun’

Channel9.id – Jakarta. Pemerintah Jepang menganugerahkan bintang jasa ‘the Order of the Rising Sun’ periode musim gugur 2023 kepada tiga tokoh Indonesia yang berjasa memperkuat kerja sama Indonesia – Jepang. Sebagai bentuk apresiasi, Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi menyelenggarakan press briefing dan syukuran di Wisma Duta pada Rabu (8/11/2023). Tiga […]

Internasional

Tumpengan di Tokyo, Dubes Heri Akhmadi Apresiasi Tokoh Indonesia Penerima Bintang Jasa ‘The Order of The Rising Sun’

Channel9.id-Tokyo. Pemerintah Jepang menganugerahkan bintang jasa ‘the Order of the Rising Sun’ periode musim gugur 2023 kepada tiga tokoh Indonesia yang berjasa memperkuat kerja sama Indonesia – Jepang. Sebagai bentuk apresiasi, Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi menyelenggarakan press briefing dan syukuran di Wisma Duta pada Rabu, 8 November 2023. Tiga […]

Internasional

Diiringi Penampilan Reog Ponorogo, Dubes Heri Akhmadi Membuka Indonesia – Japan Friendship Festival 2023

Channel9.id-Tokyo. Reog Ponorogo mengiring Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi resmi membuka Indonesia – Japan Friendship Festival (IJFF) 2023 di Yoyogi Park, Tokyo, pada 14 – 15 Oktober 2023. Festival Persahabatan Indonesia – Jepang ini merupakan kerja sama KBRI Tokyo, Kyodai Remittance, Indonesian Community in Japan (ICJ), Sanggar Duta Melati, Basundhari, […]

Ekbis

Dubes Heri Saksikan Penandatanganan Memorandum Kerja Sama Indonesia – Jepang di Tiga Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi

Channel9.id-Tokyo. Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi menyaksikan penandatanganan Memorandum Kerja Sama (MKS) tentang Kerja Sama di Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) antara Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) RI dengan Kementerian Dalam Negeri dan Komunikasi (MIC) Jepang, di Kantor MIC, Tokyo, Rabu, 11 Oktober 2023. Penandatanganan kesepakatan ini dilakukan oleh […]

Internasional

Dubes Heri Akhmadi Sambut Baik Rencana Kunjungan Partai Komeito ke Indonesia

Channel9.id – Jakarta. Dubes RI Sambut Baik Rencana Kunjungan Partai Komeito ke Indonesia dalam Peningkatan Komunikasi antar Parlemen & Kelompok Masyarakat Indonesia Jepang. Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi menerima kunjungan Ketua Partai Kometo Natsuo Yamaguchi di KBRI Tokyo. Pertemuan ini dilakukan mengawali rencana kunjungan Partai Komeito ke Indonesia pada 17-19 […]

Lifestyle & Sport

Jojo Runner up Japan Open, Dubes Heri Semangati Tim Indonesia Raih Sukses di Australia Open 2023

Channel9.id – Tokyo. Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi memberikan semangat kepada Jonatan Christie usai dikalahkan pebulu tangkis wakil Denmark Viktor Axelsen di final Japan Open 2023 di Yoyogi Stadium, Jepang pada Minggu, 30 Juli 2023. “Jojo tetap semangat ya! Perjuangan kamu dan Tim Badminton Indonesia telah membawa harum Merah Putih. […]

Internasional

Dubes Heri Gelar Seremoni Penyerahan Lukisan Karya Presiden SBY dan Dipo Alam kepada Istri Mendiang PM Shinzo Abe

Channel9.id – Tokyo. Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi menggelar acara seremoni penyerahan lukisan sosok mantan Perdana Menteri (PM) Jepang Shinzo Abe karya Sekretaris Kabinet RI (2010 – 2014) Dipo Alam dan lukisan Gunung Fuji karya Presiden keenam Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) kepada istri mendiang Shinzo Abe Akie Abe di Wisma […]