Channel9.id, Jakarta – Layanan dompet digital, DANA, ikut memeriahkan festival belanja online 11.11 dengan meggandeng empat mitranya, yakni Bukalapak, TIX ID, Ramayana, dan KFC. Untuk mengantisipasi tingginya transaksi saat 11.11 berlangsung, DANA menjamin kualitas layanannya tidak akan terganggu termasuk dari sisi keamanan. CEO DANA, Vincent Iswara, mengungkapkan DANA sangat yakin dengan semua infrastrukturnya. Kualitas infrastruktur […]