Ekbis

Harga Emas Antam Lebih Murah Rp 3.000 per Gram

Channel9.id, Jakarta – Harga emas PT Aneka Tambang Tbk atau emas Antam merosot Rp 3.000  menjadi Rp 674 ribu per gram pada Sabtu (3/11/2018). Pada perdagangan Jumat, logam mulia Antam dipatok Rp 677 ribu per gram. Penurunan harga emas Antam itu juga diikuti harga beli kembali emas Antam atau buyback emas Antam. Harga buyback emas Antam […]