Hot Topic Hukum

Tok! Haris Azhar dan Fatia Divonis Bebas, Tak Terbukti Cemarkan Nama Baik Luhut

Channel9.id – Jakarta. Majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur memvonis bebas Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti dalam kasus pencemaran nama baik Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan. Hakim menyatakan dakwaan jaksa terhadap Haris Azhar tidak terbukti. Perkara nomor: 202/Pid.Sus/2023/PN Jkt.Tim itu diadili oleh ketua majelis hakim Cokorda Gede Arthana dengan hakim anggota Muhammad Djohan Arifin dan […]

Hukum

Haris Azhar ke Hakim: Kalau Video (Video “Lord Luhut”), Semua Saya yang Bikin

Channel9.id – Jakarta. Saat menjawab pertanyaan hakim terkait konten video “lord Luhut”, Haris Azhar mengakui konten video itu dirinya yang buat. Hakim ketua kasus ‘lord Luhut’, Cokorda Gede Arthana, mencecar Haris Azhar dengan pertanyaan seputar diskusi konten YouTube channel Haris Azhar. Hakim bertanya mengenai ‘pertanyaan pesanan’ dalam konten-konten yang diunggah Haris Azhar. “Dialog-dialog dalam YouTube […]

Hot Topic Hukum

Riuh di Persidangan! Pengacara Haris Azhar Tuding Luhut dan Jaksa Giring Opini

Channel9.id – Jakarta. Sidang kasus pencemaran nama baik Menteri Koordinator bidang Maritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Panjaitan berlangusung riuh. Pengacara Haris Azhar menyebut ada upaya penggiringan opini yang dilakukan oleh Luhut yang duduk sebagai saksi dan jaksa dalam sidang tersebut. Pengacara Haris menilai penggiringan opini itu dimaksudkan untuk mengeluarkan konteks yang sedang diperkarakan […]

Hot Topic Hukum

Luhut Sebut Haris Azhar Pernah Minta Tolong Bantu Urus Saham di Papua

Channel9.id – Jakarta. Menteri Koordinator bidang Maritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Panjaitan hadir dalam sidang pencemaran nama baiknya dengan terdakwa Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur hari ini, Kamis (8/6/2023). Luhut hadir sebagai saksi dalam sidang tersebut. Luhut mengungkap kedekatannya dengan Haris Azhar. Luhut mengatakan, hubungan mereka baik-baik […]

Hot Topic Hukum

Luhut Tunjukkan Pesan WA Haris Azhar Minta Dibantu Urus Saham, Begini Bantahan Pengacara

Channel9.id – Jakarta. Menteri Koordinator bidang Maritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pankaitan mengaku tidak habis pikir dengan perlakuan Haris Azhar kepada dirinya. Luhut mengatakan dirinya bisa menunjukkan pesan singkat yang menunjukkan Haris Azhar minta kepadanya untuk dibantu mengurus saham. Kesaksian itu disampaikan Luhut Binsar Panjaitan saat menjadi saksi di sidang pencemaran nama baiknya […]

Hot Topic Hukum

Luhut Bersaksi, Sidang Haris Azhar Dihujani Debat Sengit

Channel9.id – Jakarta. Menteri Koordinator bidang Maritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Panjaitan hadir dalam sidang pencemaran nama baiknya dengan terdakwa Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur hari ini, Kamis (8/6/2023). Luhut hadir sebagai saksi dalam sidang tersebut. Ketua Hakim Cokorda Gede Arthana meminta jaksa memanggil Luhut untuk diperiksa […]

Hot Topic Hukum

Absen Sebagai Saksi, Luhut Minta Sidang Kasus Haris-Fatia Diundur 8 Juni

Channel9.id – Jakarta. Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan tidak hadir di sidang pemeriksaan saksi kasus pencemaran nama baiknya dengan terdakwa Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti. Lantaran ia absen sebagai saksi, sidang pun ditunda berdasarkan usulan Jaksa penuntut umum (JPU). Ketua majelis hakim Cokorda Gede Arthana mengatakan sidang kasus pencemaran […]

Hot Topic Hukum

Luhut Dipastikan Absen di Sidang Haris Azhar-Fatia Hari Ini

Channel9.id – Jakarta. Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Panjaitan dijadwalkan menjadi saksi dalam sidang kasus pencemaran nama baik dirinya yang melibatkan Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti, hari ini, Senin (29/5/2023). Namun, Pengacara Luhut, Juniver Girsang, menyebut kliennya tengah melaksanakan tugas negara sehingga dipastikan tidak menghadiri sidang pemeriksaan saksi. “Memang Pak […]

Hukum

Sidang Eksepsi Kasus Pencemaran Nama Baik Luhut, Haris Azhar Minta Dibebaskan

Channel9.id – Jakarta. Terdakwa kasus pencemaran nama baik terhadap Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan, Haris Azhar, meminta dibebaskan dari segala dakwaan. Sebab, menurutnya, dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) cacat formil. “Bahwa nota keberatan kami terhadap surat dakwaan jaksa penuntut umum adalah eksepsi cacat formil (exception peremtoria) karena dakwaan prematur,” […]

Hukum

Haris Azhar dan Fatia Didakwa Pencemaran Nama Baik Luhut soal Tambang Papua

Channel9.id – Jakarta. Jaksa mendakwa aktivis HAM sekaligus Direktur Lokataru, Haris Azhar, melakukan pencemaran nama baik terhadap Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan. Ia didakwa bersama Koordinator KontraS, Fatia Maulidiyanty. Hal itu disampaikan jaksa penuntut umum (JPU) saat membacakan surat dakwaan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur, Senin (3/4/2023). Jaksa […]