Channel9.id – Jakarta. Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat (ELSAM) meminta Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Timur untuk memberikan putusan bebas terhadap aktivis Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti dalam kasus pencemaran nama baik Menko Marves Luhut Binsar Panjaitan. Sebagai informasi, Haris dan Fatia dituntut melanggar Pasal 27 ayat (3) jo. Pasal 45 ayat (3) UU […]
Tag: Haris-Fatia
Sidang Diundur, Kuasa Hukum Haris-Fatia: Hakim Tunduk pada Kehendak Luhut
Channel9.id – Jakarta. Sidang kasus pencemaran nama baik Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan ditunda hingga 8 Juni. Kuasa hukum terdakwa Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti, Usman Hamid mengaku kecewa dengan ketidakhadiran Luhut di sidang tersebut. “Saya kira hari ini kita cukup kecewa dengan ketidakhadiran saudara pelapor,” kata Usman kepada awak […]