Ekbis

Pertumbuhan Investor Saham di Luar Jawa Capai 81 Persen

Sebelumnya, PT Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali mencatatkan rekor dari sisi pertumbuhan jumlah investor saham sejak meluncurkan program kampanye Yuk Nabung Saham tiga tahun lalu. Jumlah investor baru saham di BEI sepanjang 2018 telah tercatat sebanyak 200.935 single investor identification (SID). Berdasarkan data PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), per 19 November 2018, total jumlah investor […]

Nasional

BEI Klaim Jumlah Investor Pasar Modal Tembus 800 Ribu

Jumlah investor naik signifikan dari Agustus sampai Oktober Channel9.id, JAKARTA — PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menyatakan, jumlah investor di bursa terus meningkat. Tahun ini perseroan menargetkan, total investor baru bisa tumbuh sebanyak 25 persen. Direktur Pengembangan BEI Hasan Fawzi menjelaskan, pertumbuhan investor hingga Oktober 2018 ini telah melebihi target. “Sudah tumbuh sebanyak 180 ribuan […]