Hot Topic Nasional

KSP Imbau Pasien Omicron Tanpa Gejala Lakukan Isolasi Mandiri

Channel9.id – Jakarta. Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden Abraham Wirotomo mengimbau masyarakat yang terpapar COVID-19 varian Omicron tanpa gejala atau bergejala ringan, melakukan isolasi mandiri (isoman) dan memanfaatkan layanan telemedicine. Abraham menyampaikan ini, menyusul mulai meningkatnya keterisian tempat tidur atau Bed Occupancy Rate (BOR) di sejumlah rumah sakit di Jakarta. “Data per Rabu kemarin, […]