Hot Topic Hukum

Ngeri! Bos Depot Air Isi Ulang di Tembalang Dimutilasi 4 Bagian, Jasad Dicor

Channel9.id – Jakarta. Jasad laki-laki ditemukan dalam keadaan dicor hampir seluruh badan di depot air isi ulang Jalan Mulawarman Raya, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang, Senin (8/5/2023). Kasat Reskrim Polrestabes Semarang AKBP Donny Lumbantoruan mengatakan pihaknya menduga korban merupakan pemilik usaha depot air isi ulang tersebut. “Identitas korban diduga adalah pemilik pengusaha korban pembunuhan,” kata Donny […]