Hot Topic Politik

Momen Pimpinan DPR Sufmi Dasco Dengar Keluh Kesah Jemaah Haji di Mina

Channel9.id – Jakarta. Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad dan rombongan Tim Pengawas (Timwas) Haji meninjau pemondokan jemaah haji Indonesia di sejumlah maktab yang berada di Mina. Dalam kunjungannya pada Kamis (29/6/2023) kemarin itu, Dasco tak menyangkal bahwa jumlah jemaah Indonesia tahun ini sangat banyak sementara fasilitas di sana terbatas. “Saya lihat petugas-petugas kita […]