Channel9.id – Jakarta. Gol tunggal dicetak gelandang Joe Willock sukses mengantarkan Newcastle United mengalahkan Chelsea dengan skor 1-0 pada pekan ke-16 Liga Inggris di Stadion St. James Park, Newcastle, Sabtu 12 November 2022. “Gol tunggal Willock lahir pada menit ke-67 setelah menerima umpan Miguel Almiron, sehingga membuat Newcastle mencatatkan kemenangan kelima beruntun mereka,” demikian catatan […]