Internasional

KBRI Tokyo Dukung Penuh Ardian Sumarwan Promosikan Angklung

Channel9.id-Tokyo. Ardian Sumarwan, seniman angklung asal Bandung, Jawa Barat mengajarkan cara memainkan angklung untuk penyandang disabilitas di depan 250 dosen dan siswa jurusan seni musik di Universitas Gifu dan Universitas Chubu, Jepang pada 29 Juni 2022. Metode unik ini mendapat perhatian dari kalangan seni musik Jepang karena sifatnya yang inklusif, di mana para penyandang disabilitas, […]

Internasional

KBRI Tokyo Dukung Seniman Asal Jawa Barat Promosikan Angklung untuk Disabilitas di Jepang

Channel9.id – Tokyo. Ardian Sumarwan, seniman angklung asal Bandung, Jawa Barat mengajarkan cara memainkan angklung untuk penyandang disabilitas di depan 250 dosen dan siswa jurusan seni musik di Universitas Gifu dan Universitas Chubu, Jepang pada 29 Juni 2022. Metode unik ini mendapat perhatian dari kalangan seni musik Jepang karena sifatnya yang inklusif, di mana para […]

Economy

Gandeng Pemprov Jawa Barat dan Jawa Timur, KBRI Tokyo Promosikan Tenaga Terampil Indonesia di Kumamoto

Channel9.id-Jakarta. Kuasa Usaha Ad Interim (KUAI) KBRI Tokyo Tri Purnajaya membuka kegiatan Briefing Session Potensi Tenaga Kerja Terampil/Specified Skilled Workers (SSW) Indonesia di Prefektur Kumamoto, Jepang pada 27 April 2022. Dengan menggandeng Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat dan Jawa Timur, KBRI Tokyo memfasilitasi diskusi terkait potensi tenaga kerja Indonesia beserta program unggulan yang ada di […]

Hot Topic Lifestyle & Sport

KBRI Tokyo dengan PP Muhammadiyah Tanda Tangani MoU Pengembangan Kerja Sama Pendidikan

Channel9.id – Tokyo. Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo dan Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah melakukan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) tentang pengembangan kerja sama pendidikan pada Jumat, 1 April 2022. Acara yang digelar secara virtual ini dibuka dengan sambutan Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang dan Federasi Mikronesia Heri Akhmadi dan dilanjutkan dengan kuliah […]

Hot Topic Internasional

KBRI Tokyo Fasilitasi Penandatanganan Dua Kesepakatan Bisnis Jepang dan Indonesia di Sektor Kesehatan

Channel9.id – Tokyo. Kedutaan Besar Republik Indonesia di Tokyo (KBRI Tokyo) memfasilitasi penandatanganan dua kesepakatan bisnis sektor kesehatan antara swasta Jepang Rise Holdings dan J. Shangri-La Medical Holdings dengan mitra lokal di Indonesia, Pelangi Mitra Selaras (PMS). Diketahui, 13 delegasi bisnis dari sektor kesehatan dan pertanian Jepang yang difasilitasi KBRI Tokyo saat ini tengah melakukan […]

Ekbis

KBRI Tokyo dan KADIN Komite Indonesia–Jepang Fasilitasi Kunjungan Bisnis Jepang ke Indonesia

Channel9.id-Tokyo. Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo berkolaborasi dengan Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia memfasilitasi kunjungan delegasi bisnis Jepang yang akan memperluas usahanya di Indonesia pada 27 Maret – 1 April 2022. Sebelumnya, KBRI Tokyo dan Ketua KADIN Indonesia Komite Jepang Emmanuel L. Wanandi menandatangani Kesepakatan Kerja Sama untuk fasilitasi kunjungan delegasi bisnis Jepang […]

Entertainment

Pergelaran Wayang Kulit Virtual Berbahasa Jepang “Bimo Bumbu” Meriahkan Indonesia Friendship Day 2022

Channel9.id-Jakarta. Sebanyak 350 penonton daring menyambut antusias pergelaran Wayang Kulit Virtual berbahasa Jepang dengan lakon Bimo Bumbu yang dibawakan oleh Ki Dalang Rofit Ibrahim bersama Grup Hannajoss pada Sabtu, 26 Februari 2022 di Osaka, Jepang. Kuasa Usaha Ad Interim (KUAI) Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo Tri Purnajaya dalam sambutannya mengatakan Pergelaran Wayang Kulit ini […]

Internasional

KBRI Tokyo Apresiasi Kredit Diaspora Loan BNI untuk UMKM Indonesia di Jepang

Channel9.id-Tokyo. Kuasa Usaha Ad Interim Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo Tri Purnajaya menegaskan bahwa pihaknya terus komitmen dalam memfasilitasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Hal itu dikatakannya saat menyaksikan penandatanganan pemberian kredit Diaspora Loan bagi Dopang Co., oleh Bank Negara Indonesia (BNI) Cabang Tokyo pada Jumat, 18 Februari 2022. Diaspora Loan BNI ini […]

Internasional

Tiga Seniman Video Mapping Indonesia Lolos Final Tokyo Light Festival 2021

Channel9.id-Jakarta. Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo hadir langsung dan mengapresiasi karya tiga Artis Video Mapping Indonesia yang lolos seleksi 19 finalis Tokyo Light Festival “1 Minute Project Mapping” sedunia di Meiji Jingu Gaien Tokyo, Kamis, 9 November 2021. Tiga Artis Video Mapping Indonesia itu adalah Fadjar Kurnia, Rafico Lingga Adiyoga, dan Muhammad Fahry Aziz […]

Internasional

KBRI Tokyo Gelar Resepsi Karya Pelukis Indonesia di Mori Art Museum Jepang

Channel.id-Tokyo. Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tokyo bekerja sama dengan Mori Art Museum (MAM) Jepang menyelenggarakan resepsi untuk mengapresiasi karya pelukis Indonesia Nunung WS di ruang pameran MAM pada Selasa, 7 Desember 2021. Kegiatan yang diawali dengan tur dipandu oleh Direktur MAM Mami Kataoka dihadiri Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi, […]