Channel9.id-Jakarta. Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Suhajar Diantoro berharap Penjabat (Pj.) Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Lalu Gita Ariadi dapat meneruskan berbagai program kepala daerah sebelumnya. Pesan itu disampaikannya saat acara Serah Terima Jabatan Gubernur NTB Periode 2018-2023 kepada Penjabat Gubernur NTB di Gedung Sasana Bhakti Praja (SBP) Kantor Pusat Kemendagri, Jakarta, Selasa […]
Tag: Lalu Gita Ariadi
Mendagri Resmi Lantik Lalu Gita Ariadi sebagai Pj. Gubernur NTB
Channel9.id-Jakarta. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian resmi melantik Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) Lalu Gita Ariadi sebagai Penjabat (Pj.) Gubernur NTB. Dia ditunjuk Presiden menggantikan Gubernur Zulkieflimansyah yang masa jabatannya telah berakhir. Pelantikan itu berlangsung di Gedung Sasana Bhakti Praja Kantor Pusat Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Jakarta, Selasa (19/9/2023). Pelantikan […]