Lifestyle & Sport

Man City vs Liverpool: Rapor Buruk Sterling Hadapi Mantan Klub

Channel9.id, Manchester – Winger Manchester City Raheem Sterling dipastikan menjadi sasaran makian suporter Liverpool pada duel di Etihad Stadium, Jumat (4/1/2019) dini hari WIB. Pendukung The Reds belum lupa pengkhianatan Sterling pada 2015. Ketika itu dia menolak tawaran kontrak baru meski mendapat peningkatan gaji signifikan. Sikap Sterling pun memaksa manajemen Liverpool menjualnya ke Manchester City. […]