Lifestyle & Sport

Ter Stegen Pernah Punya Keinginan Hengkang dari Barcelona

Barcelona – Marc-Andre ter Stegen akrab dengan bangku cadangan pada awal kariernya di Barcelona. Kiper asal Jerman itu berada di bawah bayang-bayang Claudio Bravo yang kini sudah berseragam Manchester City. Ter Stegen memutuskan hijrah ke Spanyol untuk bergabung dengan Barcelona tahun 2014. Kepindahan itu menyusul performa apik yang ia tunjukkan bersama Borussia Monchengladbach. Namun, pada […]