Lifestyle & Sport

Kapan Harus Ganti Matras Olahraga? Perhatikan Tanda-Tanda Ini

Channel9.id-Jakarta. Kebiasaan berolahraga semakin meningkat seiring dengan meningkatnya kesadaran akan kesehatan di masa pandemi COVID-19 ini. Mengingat penularan COVID-19 begitu cepat, tak heran bila banyak orang yang memilih berolahraga di rumah. Guna mendukung olahraga, banyak orang yang mencari matras olahraga. Bisa dibilang, alat ini begitu penting. Kualitas matras sendiri harus diperhatikan karena bisa memengaruhi kelangsungan […]