Nasional

Mendagri Tito: Satpol PP Harus Humanis, Bukan Ditakuti

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian menekankan pentingnya sikap humanis bagi jajaran Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) agar semakin dipercaya masyarakat. Menurutnya, citra positif tidak bisa hanya dibangun lewat kata-kata, melainkan lewat tindakan nyata di lapangan. “Kita membangun public trust, kepercayaan publik. Satpol PP kalau baik di mata publik, akan dihormati, dikenal, bahkan didukung,” kata Tito […]

Nasional

Mendagri Tito Dorong Satpol PP–Satlinmas Aktif Jaga Ketertiban dan Kebersihan

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian meminta peran aktif Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) untuk mendukung ketertiban umum sekaligus menjaga kebersihan lingkungan. Hal itu disampaikan Tito saat membuka Rapat Penguatan Kapasitas Satpol PP di Daerah terkait penegakan peraturan dan Gerakan Nasional Indonesia Bersih (GNIB), yang digelar di Kampus IPDN Jatinangor, Sumedang, […]

Mendagri Pembekalan OJK
Nasional

Mendagri Tito: Atur Uang Daerah Kayak Rumah Tangga

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian menegaskan pentingnya pemerintah daerah (Pemda) menjaga keseimbangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) serta memperkuat peran sektor swasta dalam pembangunan daerah. “Ngatur uang daerah sama dengan ngatur negara, sama sebetulnya ngatur rumah tangga. Kalau bisa, pendapatan lebih banyak daripada belanja,” kata Tito saat menjadi narasumber di Program Pembekalan Calon Kepala Kantor […]

Mendagri TitoPembekalan di Kantor OJK
Nasional

Bekali Calon Kepala Kantor OJK, Mendagri Tito Bahas Dinamika Kepemimpinan

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian memaparkan dinamika gaya kepemimpinan birokratis dan teknokratik di hadapan peserta Program Pembekalan Calon Kepala Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Angkatan 2 Tahun 2025. Menurut Tito, keduanya sama-sama penting untuk diterapkan dalam organisasi. “Apakah harus teknokratis penuh? Kalau pendapat saya tidak. Sangat bergantung pada tantangan dan situasi yang dihadapi organisasi,” kata Tito […]

Mendagri Tito Karnavian HUT BNPP
Nasional

Mendagri Tito Beberkan 3 Tugas Penting BNPP di Perbatasan

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian menegaskan tiga tugas utama Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) dalam menjaga kedaulatan dan pemerataan pembangunan di wilayah perbatasan. Hal itu ia sampaikan saat memimpin upacara Hari Ulang Tahun (HUT) ke-15 BNPP di Kantor BNPP, Jakarta, Rabu (17/9/2025). “Tugas BNPP yang paling utama ada tiga. BNPP ini dulu tidak ada, 15 tahun […]

Nasional

Terima Delegasi UEA, Mendagri Tito Bahas Penguatan SDM dan Reformasi Birokrasi

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian menerima kunjungan delegasi Uni Emirat Arab (UEA) yang dipimpin Assistant Minister of Cabinet Affairs for Competitiveness and Experience Exchange Abdulla Nasser Lootah, didampingi Dubes UEA untuk Indonesia Abdulla Aldhaheri. Pertemuan berlangsung di Kantor Pusat Kemendagri, Jakarta, Selasa (16/9/2025). Dalam pertemuan yang berlangsung akrab itu, Tito menegaskan pembangunan tidak bisa hanya bertumpu […]

Mendagri Bertemu CIO Danantara
Nasional

Mendagri Terima CIO Danantara, Bahas Pendidikan dan Sampah Berkelanjutan

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian menerima kunjungan Chief Investment Officer (CIO) Badan Pengelola Investasi (BPI) Daya Anagata Nusantara (Danantara), Pandu Patria Sjahrir, di Kantor Kemendagri, Selasa (16/9/2025). Dalam pertemuan tersebut, keduanya membahas sejumlah isu strategis, mulai dari penguatan sektor pendidikan hingga optimalisasi pengelolaan sampah berkelanjutan. Tito menilai, pendidikan menjadi kunci untuk mencetak sumber daya manusia (SDM) […]

Mendagri Bagikan Sembako di HUT BNPP
Nasional

HUT ke-15 BNPP, Mendagri Tito Bagikan 2.000 Paket Sembako di Tanah Tinggi

Channel9.id-Jakarta. Mendagri sekaligus Kepala Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) Tito Karnavian membagikan 2.000 paket sembako kepada warga Kelurahan Tanah Tinggi, Johar Baru, Jakarta Pusat. Aksi sosial ini digelar dalam rangka HUT ke-15 BNPP, Selasa (16/9/2025). “Terima kasih atas kehadiran Bapak-Ibu sekalian. Bakti sosial ini bagian dari ulang tahun BNPP, semoga bisa membantu dan memperkuat kebersamaan,” […]

Tito soal realisasi APBD
Nasional

Mendagri Pacu Pemda Maksimalkan Bonus Demografi

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian mendorong pemerintah daerah (Pemda) memanfaatkan momentum bonus demografi guna mewujudkan Indonesia Emas 2045. Menurutnya, sumber daya manusia (SDM) berkualitas menjadi kunci agar Indonesia bisa melompat menjadi negara maju. “Indonesia Emas 2045, yaitu Indonesia menjadi negara maju dengan income per kapita minimal 14 ribu dolar AS per orang, itu sangat mungkin seperti […]

Mendagri Tito bicara efisiensi TKD
Nasional

Menteri Tito: TKD Harus Efisien, Jangan Boros Anggaran

Channel9.id-Jakarta. Mendagri Tito Karnavian menegaskan kebijakan pengalihan anggaran Transfer ke Daerah (TKD) ditujukan agar pembangunan lebih efisien dan tepat sasaran. Hal ini menyusul hasil monitoring Kemendagri yang menemukan sejumlah daerah belum optimal mengelola program dan anggarannya. “Kalau realisasi anggaran tidak efisien, ya dikurangi. Kita ambil contoh yang bagus, banyak daerah yang berhasil,” kata Tito usai […]