Ekbis

Datang ke RI, Menhub akan Klarifikasikan Hal Ini ke Perwakilan Boeing

Menteri Perhubungan (Menhub) RI Budi Karya Sumadi akan mengevaluasi segala bentuk regulasi yang berkaitan dengan keselamatan penerbangan. Ini sebagai tindak lanjut jatuhnya pesawat Lion Air JT-610 PK-LQP di Perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat pada Senin 29 Oktober 2018. Dirinya juga merencanakan memperketat aturan keselamatan penerbangan tersebut sesuai dengan arahan dari Presiden RI Joko Widodo. “Jadi […]

Ekbis

Menhub akan Turunkan Tarif LRT Palembang

Channel9.id, Jakarta Kementerian Perhubungan (Kemenhub) berupaya meningkatkan minat masyarakat menggunakan Light Rail Transit (LRT) Palembang. Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengungkapkan ada tiga hal yang akan dilakukan agar LRT semakin menjadi pilihan masyarakat Palembang. Ketiga hal tersebut adalah menurunkan tarif LRT, memberikan feeder dan menambah jam operasional LRT. “Untuk meningkatkan efektivitas dari LRT, beberapa […]