Lifestyle & Sport

Shandy Purnamasari Berbagi Pengalaman Bisnis Skincare, Jaga Kepercayaan Pelanggan Hal Utama

Channel9.id-Jakarta. Shandy Purnamasari berbagi pengalaman bisnis skincare sejak 2013. Ia menyebut menjaga kepercayaan pelanggan maupun masyarakat Indonesia hal utama. Seiring perkembangan zaman, Shandy mengulas, skincare salah satu kebutuhan yang kini jadi bagian gaya hidup. Berbagai jenis skincare lokal makin berkembang, berinovasi, dan bervariasi. Di sisi lain, muncul gerakan bangga produk lokal. Untuk yang satu ini, […]