Techno

Nokia 8.1 Resmi Diumumkan, Harganya?

Sebagai informasi, Nokia 8.1 adalah smartphone kedua dari HMD Global–sebelumnya Nokia 7.1–yang menggunakan teknologi PureDisplay. Dengan bentang layar 6.18 inci FHD+, pengguna dapat menikmati konten HDR10 langsung di smartphone. Untuk mendongkrak perfoma, HMD Global menyematkan RAM 4GB, memori internal sebesar 64GB–dukung microSD hingga 400GB–dan kemampuan baterai fast charging 3500mAh. Nokia 8.1 juga sudah mendukung konektivitas WiFi […]

Techno

Foto Pemasaran Nokia 8.1 Terungkap

Channel9.id, Jakarta – HMD Global akan mengumumkan Nokia 8.1 pada pekan depan. Mendekati waktu pengumuman, bocoran tentang smartphone tersebut kian banyak muncul di internet. Dilansir Phone Arena, Jumat (30/11/2018), foto untuk pemasaran resmi Nokia 8.1 disebut beredar di ranah maya. Berdasarkan gambar, Nokia 8.1 diyakini sebagai versi internasional dari Nokia X7 karena kemiripan desainnya. Nokia […]

Techno

Nokia 8.1 Bakal Meluncur di Dubai?

Sebelumnya dari sebuah laporan, perusahaan asal Finlandia tersebut masih memiliki satu smartphone yang siap rilis. Dikutip dari Phone Arena, kehadiran smartphone penerus Nokia 8 ini diketahui dari situs Geekbench beberapa waktu lalu. Hanya, dari informasi itu, spesifikasi smartphone bernama Nokia 8.1 ini berbeda dari pendahulunya. Alasannya, smartphone ini ternyata tidak didukung spesifikasi kelas wahid. Nokia 8.1 malah ditopang […]