Channel9.id – Jakarta. Presiden Joko Widodo (Jokowi) melepas bantuan kemanusiaan tahap ke-2 untuk masyarakat Palestina di Gaza. Bantuan tahap ke-2 ini berasal dari anggaran pemerintah dan inisiatif masyarakat dengan nilai total Rp31,9 miliar. Jokowi mengatakan bantuan tersebut tak hanya berasal dari pemerintah, tetapi juga sektor swasta dan sejumlah organisasi kemanusiaan. “Bantuan ini bersumber dari anggaran […]
Tag: Palestina
Hadiri Aksi Bela Palestina di Monas, Anies: Hentikan Penjajahan!
Channel9.id – Jakarta. Calon Presiden (Capres) Anies Baswedan ikut menghadiri Aksi Bela Palestina hari ini di Monas, Jakarta, Minggu (5/11/2023). Anies terlihat hadir bersama istrinya di panggung, serta sejumlah tokoh seperti mantan Ketua MPR Amien Rais, Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR Fadli Zon, serta Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid. Dalam […]
Puan di Aksi Bela Palestina: Indonesia Dukung Kemerdekaan Palestina Sejak Era Bung Karno
Channel9.id – Jakarta. Ketua DPR RI Puan Maharani menyatakan sikap mengutuk keras serangan masif Israel terhadap masyarakat Palestina. Puan menegaskan posisi Indonesia sejak zaman Presiden ke-1 Soekarno hingga kini tegas mendukung kemerdekaan Palestina. Hal itu disampaikan Puan di hadapan ribuan massa Aksi Akbar Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina di Monas, Jakarta Pusat, Minggu (5/11/2023) pagi. […]
(Video) Perang Israel Vs Palestina Meletus, Ini Sikap Indonesia
Channel9.id-Jakaarta. Milisi Palestina, Hamas, melancarkan serangan kepada pasukan Israel di Jalur Gaza pada Sabtu (7/10/2023). Hamas mengatakan serangan tersebut dilancarkan untuk mengakhiri pendudukan terakhir di bumi. Tak tinggal diam, pasukan Israel pun melakukan serangan balasan dengan melancarkan Operasi Pedang Besi. Operasi Israel ini menargetkan infrastruktur Hamas di Jalur Gaza. Akibatnya, ribuan jiwa pun tewas. Kementerian […]
Nablus Bergejolak, Warga Sipil Palestina Ditembak Mati Israel
Channel9.id – Jakarta. Pasukan Israel teah menembak mati seorang warga sipil Palestina dan melukai setidaknya empat lainnya di kota Tepi Barat, Nablus, Kamis (20/7/2023). Dikabarkan dua dari empat yang mengalami luka-luka sedang dalam kondisi kritis. Menteri Kesehatan Palestina mengatakan seorang warganya ditembak mati sebelum Subuh pada hari Kamis. Kejadian ini disaat memanasnya konflik antara Pejuang […]
Konflik Israel-Palestina Pecah, 10 Orang Meninggal di Kota Jenin
Channel9.id – Jakarta. Sepuluh warga Palestina dikonfirmasi telah meninggal dalam konflik Israel-Palestina yang terjadi di Jenin, Selasa (4/7/2023). Selain korban meninggal, ada sekitar 100 orang yang dilarikan ke rumah sakit dengan 20 diantaranya sedang dalam kondisi kritis. Konflik ini berawal dari operasi militer Israel ke Janin dalam upayanya untuk menumpas pejuang-pejuang Palestina yang dikabarkan banyak […]
Tentara Israel Tak Diproses Hukum Atas Meninggalnya Assad
Channel9.id – Jakarta. Pasukan militer Israel tidak akan diproses atas tewasnya Omar Assad yang mereka periksa, lalu ditarik paksa dari mobilnya, diikat, ditutupi matanya, dan ditinggal semalaman di pos pemeriksaan, Rabu (14/6). Disebut bahwa pria itu meninggal karena serangan jantung, disebut karena shock atas perlakuan yang ia terima dari pasukan Israel di pos pemeriksaan. Para […]
Kick Off Malam ini! Berikut Link Live Streaming Indonesia vs Palestina di FIFA Matchday
Channel9.id – Jakarta. Kedatangan Argentina untuk pertandingan uji coba telah menyita perhatian publik sepakbola Tanah Air. Namun, ada laga internasional lainnya yang terlebih dahulu harus dijalani Timnas Indonesia, yakni duel melawan Palestina. Duel antara Timnas Indonesia vs Palestina dalam FIFA Matchday periode Juni 2023 akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur pada […]
Pasukan Israel Gusur Pemukiman di Ramallah, 6 Orang Ditembak
Channel9.id – Jakarta. Setidaknya ada enam orang yang dilarikan ke rumah sakit, tiga diantaranya mengalami luka tembak, disaat pasukan Israel memberondong pemuda Palestina dengan timah panas di kota Ramallah, Kamis (8/6). Seorang saksi menuturkan kepada kantor berita Reuters bahwa sejumlah besar pasukan Israel tiba di kota Ramallah pada Kamis pagi. Tibanya pasukan Israel ini mendapatkan […]
Konflik Israel-Palestina Kembali Berkecamuk, 24 Warga Sipil Meninggal
Channel9.id-Jakarta. Israel terus melancarkan serangannya ke Gaza dan jumlah korban jiwa saat ini sudah mencapai 24 orang, dimana 10 diantaranya adalah lima perempuan dan lima anak-anak, Kamis (11/5). Militer Israel mengatakan bahwa serangannya tersebut dimaksudkan untuk menyerang komandan unit roket kelompok Islamic Jihad (IJ) Palestina yang saat itu berada di sebuah gedung di Khan Younis. […]