Hukum

Pengacara Brigadir J Ajukan 11 Saksi Terkait Kasus Dugaan Pembunuhan Berencana

Channel9.id – Jakarta. Pengacara keluarga Brigadir J, Kamarudin Simanjuntak menyebut bahwa pihaknya mengajukan 11 orang sebagai saksi dalam laporan kasus dugaan pembunuhan berencana . “Ada 11 saksi yang kami ajukan,” ujar Kamarudin di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta Selatan, Selasa 2 Agustus 2022. Dalam pelaporannya, Kamarudin juga menyertakan sejumlah barang bukti yang diserahkan ke Bareskrim Polri […]