Penjagal Iblis: Dosa Turunan
Lifestyle & Sport

Poster dan Trailer Resmi dari Film ‘Penjagal Iblis: Dosa Turunan’ Dirilis

Channel9.id-Jakarta. Akhirnya, trailer dan poster resmi dari film panjang kedua Tommy Dewo, ‘Penjagal Iblis: Dosa Turunan’, dirilis. Sebuah film horor yang dipadukan dengan action ini akan tayang di bioskop seluruh Indonesia mulai tanggal 30 April 2025 nanti. Kisah horor yang mendebarkan ditampilkan dalam trailer resmi film. Kemunculan sosok tokoh Pakunjara terlihat menjadi ancaman bagi warga […]